SuaraMalang.id - Cuaca Malang Raya diperkirakan akan turun hujan, Kamis (7/12/2023). Masyarakat diimbau untuk tetap waspada.
Masa peralihan cuaca sering kali tidak menentu. Tiba-tiba bisa turun hujan deras disertai angin atau petir. Karena itu masyarakat diminta berhati-hati.
Berdasarkan prakiraan cuaca Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG), wilayah Malang Raya hari ini akan turun hujan.
Kota Malang diprediksi diguyur hujan petir pada siang hari. Malam hari beberapa wilayah berawan.
Hujan petir diperkirakan juga terjadi di Kabupaten Malang pada sore hari. Siang harinya prakiraan akan hujan ringan.
Sementara itu, hujan petir diprediksi akan terjadi di wilayah Kota Batu pada siang hari.
BMKG juga mengeluarkan peringatan dini untuk cuaca Jawa Timur hari ini. Sejumlah wilayah diharapkan mewaspadai hujan dengan intensitas sedang hingga lebat disertai petir dan angin kencang sesaat.
Potensi tersebut diperkirakan terjadi di wilayah Kabupaten Malang, Kabupaten Probolinggo, Bondowoso, Pamekasan, Sampang, dan Sumenep pada pagi hari.
Siang hari hujan diperkirakan terjadi di wilayah Surabaya, Sidoarjo, Kabupaten Mojokerto, Tuban, Bojonegoro, Nganjuk, Kabupaten Madiun, Ngawi, Magetan, Pacitan, Trenggalek, Kabupaten dan Kota Malang, Batu, Kabupaten Pasuruan, Kabupaten Probolinggo, Lumajang, Jember, Bondowoso, serta Banyuwangi.
Baca Juga: Penjelasan Pihak Kampus Mengenai Viral Lift Meluncur Naik ke Lantai 7 di Malang
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- 5 Bedak Wardah High Coverage untuk Flek Hitam Membandel Usia 55 Tahun
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- 10 Lipstik Paling Laris di Shopee Indonesia, Brand Lokal Mendominasi
- 3 Pilihan HP Infinix 5G dengan Performa Tinggi dan Layar AMOLED
Pilihan
-
Siapkan Uang Rp100 Miliar! Orang Terkaya RI Ini Serok 84 Juta Lembar Saham saat IHSG Anjlok
-
5 HP Memori 512 GB Paling Murah, Terbaik untuk Gamer dan Kreator Konten Budget Terbatas
-
7 HP RAM 8 GB Rp2 Jutaan Terbaik dengan Baterai Jumbo, Cocok buat Multitasking dan Gaming Harian
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
Terkini
-
Gunung Semeru Erupsi Lagi, Letusan 700 Meter Warnai Pagi Malang dan Lumajang
-
CEK FAKTA: Dito Ariotedjo Sebut Jokowi Terima Rp 2 Triliun dari Gus Yaqut, Benarkah?
-
BRI Ungkap Prospek Fintech Indonesia di Hadapan Investor Global
-
Peran Strategis UMKM Disorot Dirut BRI dalam Forum Keuangan Global WEF Davos
-
CEK FAKTA: China Resmi Tutup Pintu Wisatawan Israel, Benarkah?