SuaraMalang.id - Zaskia Gotik kembali menjadi perbincangan hangat setelah suaminya, Sirajudin Mahmud, diperiksa oleh KPK sebagai saksi dalam kasus korupsi pembangunan Gereja Kingmi Mile di Kabupaten Mimika, Papua Tengah.
Tidak lama setelah pemeriksaan tersebut, penyanyi dangdut ini menarik perhatian publik dengan penjualan rumah dan mobil miliknya dengan harga yang sangat terjangkau.
Melalui unggahan di akun Instagram pribadinya, Zaskia Gotik menawarkan rumah di cluster Cikarang Grand Permata City dengan luas 117 meter persegi seharga 750 juta rupiah.
Rumah tersebut dilengkapi dengan tiga kamar tidur, dua kamar mandi, sebuah gudang, dan garasi.
Baca Juga: Biodata dan Pekerjaan Asli Sirajuddin Mahmud, Suami Zaskia Gotik yang Diperiksa KPK
Selain itu, beberapa waktu sebelumnya, Zaskia Gotik juga menjual mobil Honda CRV warna hitam keluaran 2007 dengan harga 105 juta rupiah.
Meski mobil tersebut dalam kondisi baik, penurunan harga terjadi karena kendala pajak tahunan mobil yang telah mati.
"Jual murah aja, karena menyesuaikan pajaknya," tulis Zaskia Gotik saat menawarkan mobilnya.
Spekulasi muncul bahwa tindakan Zaskia Gotik ini disebabkan oleh kondisi keuangan yang sedang menurun.
Sejak menikah dengan Sirajudin Mahmud, Zaskia tampak semakin jarang muncul di layar kaca, yang mungkin berpengaruh pada pendapatan sang artis.
Baca Juga: Zaskia Gotik Jual Rumah 'Harga Miring', Buntut Suami Dipanggil KPK?
Kontributor : Elizabeth Yati
Berita Terkait
-
Daftar 5 Artis Indonesia Sukses dan Kaya Raya Tanpa Sekolah Tinggi, Ada yang Cuma Tamat SD dan SMP!
-
Tak Lagi Goyang Itik, Ratu Meta Sebut Zaskia Gotik Pilih Jalani Bisnis Ini Usai Hijrah
-
Ratu Meta Ungkap Perubahan Positif Zaskia Gotik Pasca Putuskan Berhijrah
-
Perjalanan Hijrah Zaskia Gotik, Dulu Berani Tampil Seksi Kini Konsisten Berhijab
-
Berhenti Nyanyi Dangdut Usai Hijrah, Zaskia Gotik Rintis Karier Jadi Pengusaha
Tag
Terpopuler
- Diminta Cetak Uang Kertas Bergambar Jokowi, Reaksi Bank Indonesia di Luar Prediksi: Kalau Gitu...
- Ragnar Oratmangoen Akui Lebih Nyaman di Belanda Ketimbang Indonesia: Saya Tidak Menonjol saat...
- Warga Jakarta Jangan Salah Nyoblos Besok, YLBHI Bongkar 'Dosa-dosa' Cagub Nomor Urut 2 Dharma Pongrekun
- Pelatih Jay Idzes: Saya Tidak Senang, Ini Memalukan!
- Pratiwi Noviyanthi Ditinggal Pengacara Usai Tak Mau Selesaikan Kisruh Donasi Pengobatan Agus Salim
Pilihan
-
Review Hidup Peternak Lele: Game Simulasi Bagaimana Rasanya Jadi Juragan Ikan
-
Jangan Lewatkan! Lowongan Kerja OJK 2024 Terbaru, Cek Syaratnya Di Sini
-
4 Rekomendasi HP Gaming Murah Rp 2 jutaan Memori Besar Performa Handal, Terbaik November 2024
-
Harga MinyaKita Mahal, Mendag "Lip Service" Bakal Turunkan
-
Mahasiswa Universitas Lampung Ajak Warga Gotong Royong Peduli Lingkungan
Terkini
-
Malang Selatan Diterjang Banjir, Puluhan Rumah Terendam
-
Hasil Hitung Cepat Pilkada 2024 di Malang Raya
-
Gumelar Beri Instruksi Penting untuk Pendukungnya: Kawal Perolehan Suara
-
Momen Bahasa Isyarat Antara CS BRI dengan Nasabah Penyandang Disabilitas Dapat Aplaus Publik
-
Momen Kris Dayanti Nikmati Waktu Bersama Keluarga Sebelum Hari Pencoblosan Pilkada 2024