SuaraMalang.id - Sosok Nagita Slavina kembali menjadi sorotan publik. Kali ini, video lama istri Raffi Ahmad tersebut tengah membaca surat Al Kaustar di media sosial menjadi viral dan menjadi topik hangat di kalangan warganet.
Dalam video yang dibagikan oleh pengguna TikTok dengan akun kumaidimiokebol2, Nagita tampak sedikit terbata saat membaca surat pendek dalam Al-Qur'an tersebut. Bahkan, pelafalannya dalam ayat pertama dinyatakan tidak tepat oleh warganet.
Nagita tampak berusaha melafalkan ayat tersebut dengan suara lembut, "Bissmillahirrahmanirrahim. Inna a'taina al kausar. Fa salli..."
Ustaz Abdul Somad (UAS) yang berada di sampingnya, kemudian dengan santun menunjukkan cara yang benar untuk membaca surat Al Kaustar. "Inna a'tainakal kausar..." kata UAS.
Setelah mendengar koreksi UAS, ibu dua anak ini langsung mengulang pembacaannya dari awal hingga ayat ketiga. Kali ini, Nagita Slavina terlihat lancar saat membacanya.
"Inna a'tainakal kausar. Fa salli lirabbika wan har. Inna syani'aka huwal abtar," ujar Nagita dengan lancar.
UAS memberikan pujian kepada Nagita yang telah membaca surat Al Kautsar dengan lancar. "Cakep," puji UAS.
Meski mendapatkan pujian dari UAS, respon warganet ternyata berbeda. Banyak dari mereka memberikan komentar sinis terkait video tersebut.
Beberapa dari mereka mempertanyakan kemampuan Nagita dalam membaca surat Al Kaustar, sementara yang lainnya menegaskan betapa pentingnya kemampuan membaca Al-Qur'an dengan benar, tidak terbatas pada memiliki kekayaan material.
Baca Juga: Jeje Govinda Sebut Syahnaz Sadiqah Wanita Mulia, Farhat Abbas: Pengaruh Obat-obatan
Kontributor : Elizabeth Yati
Berita Terkait
-
Jeje Govinda Sebut Syahnaz Sadiqah Wanita Mulia, Farhat Abbas: Pengaruh Obat-obatan
-
Momen Nagita Slavina Tak Lancar Lafalkan Surat Al-Kautsar Viral, Netizen Komentar Sinis: Sultan Aman
-
Pilih Pertahankan Rumah Tangga dengan Syahnaz, Sosok ini Ungkap Potensi Genetik Jeje Govinda
-
Raffi Ahmad Dihujat Sebut Perselingkuhan Syahnaz Musibah: Itu Kejahatan
-
Bangunin Syahnaz dengan Penuh Kelembutan, Lagi-lagi Jeje Dihujat Warganet: Suami Gak Ada Harga Diri
Terpopuler
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Sunscreen Terbaik Harga di Bawah Rp30 Ribu agar Wajah Cerah Terlindungi
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- 24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
Pilihan
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
-
Bos Pajak Cium Manipulasi Ekspor Sawit Senilai Rp45,9 Triliun
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
Terkini
-
Qlola by BRI Raih Anugerah Inovasi Indonesia 2025 Berkat Solusi Keuangan Digital Terpadu
-
Rahasia Dapat Uang Jajan Tambahan? Ini Cara Aman Klaim DANA Kaget
-
BRI Resmi Buka Pengusaha Muda BRILiaN 2025, Dorong Inovasi dan Kolaborasi Generasi Muda Indonesia
-
Saldo DANA Gratis Emergency: Isi Pulsa & Kuota Langsung Bisa Masuk Dompet Digital
-
Nikmati Kemudahan Beli Tiket Konser Bryan Adams 2026 Lewat BRImo, BRI Suguhkan Layanan Menarik