SuaraMalang.id - Abidzar Al Ghifari, aktor muda yang dikenal luas, mengungkapkan pengalaman traumatis yang baru saja dialaminya.
Abidzar mengaku menjadi korban pelecehan seksual saat berada di kafe di Jakarta. Kejadian ini ia ceritakan melalui unggahannya di media sosial.
Abidzar awalnya tengah menikmati waktu bersama rekan-rekannya, namun momen tersebut segera berubah menjadi horor saat seorang pengunjung tiba-tiba meraba bagian belakang tubuhnya.
"Harus diingat, pelecehan itu bukan hanya dari pria ke wanita saja, bisa juga sebaliknya. Baik itu pria atau wanita, kita semua harus menjaga etika," tulis Abidzar dalam unggahannya, dikutip hari Selasa (11/7/2023).
Kabar tersebut juga mengejutkan Umi Pipik, ibu dari Abidzar. Ia mengaku belum mengetahui insiden yang dialami putranya itu.
Istri mendiang Ustaz Jefri ini menuturkan bahwa putranya belum sempat berbicara padanya tentang peristiwa tersebut.
"Saya malah belum tahu. Anak saya belum cerita soalnya. Saya juga baru datang dari luar kota," ujar Umi Pipik dalam video yang beredar di YouTube.
Umi Pipik menjelaskan bahwa kunjungan Abidzar ke tempat karaoke tersebut adalah bagian dari program dakwah yang dijalani putranya bersama teman-temannya.
"Dia punya program khusus untuk anak muda. Memang ada karaoke, tapi ada juga dakwahnya di sela-sela acara," tambahnya.
Baca Juga: Nathalie Holscher Lepas Hijab, Umi Pipik Nangis Sambil Singgung Soal Maksiat
"Mereka juga bagian dari bikers dakwah. Kadang berkeliling dengan motor, mampir ke masjid, dan lainnya," lanjutnya.
Berita Terkait
-
Abidzar Ultah, Kenang Momen Menyentuh Rayakan Bareng Uje Dulu: 12 Tahun Nggak Bareng...
-
Umi Pipik Dihina, Abidzar Al Ghifari Bertindak Tegas! Ini Langkah Hukum yang Diambil
-
Pernyataan Umi Pipik Usai Abidzar Al Ghifari Somasi Netizen yang Hina Dirinya
-
Fokus Perbaiki Sikap dan Cara Berpakaian, Abidzar Al Ghifari Rehat Sementara dari Dunia Akting
-
Kronologi Abidzar Al Ghifari Somasi Penghina Umi Pipik, Mantap Ambil Langkah Hukum
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
Dinilai Sangat Strategis, Pembangunan Tol Malang - Kepanjen Butuh Dana Rp 7,5 Triliun
-
Sekolah Rakyat akan Dibuka di Malang, Ini Kategori Siswanya
-
Pencurian di Malang, CCTV Bongkar Aksi 2 Maling
-
Skandal Rupadaksa Guncang UIN Malang, Rektorat Turun Tangan: Terancam Sanksi Berat
-
Misteri Tumpukan Sampah di Singosari Malang, Tutupi Jalan Desa