SuaraMalang.id - Sejumlah pengendara motor nekat merusak pembatas jalan yang berada di Jembatan Suramadu, Jawa Timur. Hal itu diduga dilakukan lantaran jalan yang macet dan sempit.
Momen tersebut sempat terekam oleh kamera video pengendara lain yang melintas.
Video itu kemudian dibagikan oleh akun instagram @wecarebangkalanmadura.
Dalam video terlihat antrean panjang pengendara motor yang hendak masuk ke jalur Jembatan Suramadu. Tampak terpasang pembatas jalan berupa road barrier dan traffic cone yang dikaitkan dengan tali.
Baca Juga: Jemaah Haji Indonesia Terjebak Kemacetan di Muzdalifah : Begini Respon Kemenag
Di awal video masih terlihat pengendara motor antre dengan tertib untuk menuju jembatan. Namun, pada tayangan selanjutnya terlihat sejumlah pengendara motor mulai melintas pembatas jalan dan masuk jalur mobil.
Sementara itu, pembatas jalan itu terlihat jatuh dan berserakan. Terdengar juga suara klakson yang saling bersahutan.
Aksi pengendara motor itu pun terbilang membahayakan. Pasalnya mereka melintas di jalur yang dikhususkan untuk mobil.
Unggahan tersebut pun mendapat beragam respons dari warganet.
"Nanti dikritik marah," ujar danang***
Baca Juga: Polisi Sebut Pengendara Motor yang Tewas di JLNT Casablanca Diseruduk dari Belakang
"SDM rendah, saya selaku orang madura juga malu ketika masyarakat pun melanggar aturan," kata abdha***
"Kemajuan negara dimulai dari rakyatnya," komen niiaa***
"Gimana Indonesia bisa maju kalau tidak menaati peraturan," kata sakura***
"Kalau ada yang mudah kenapa harus yang sulit," ujar sti***
"Ingat keluarga menunggu di rumah, keselamatan diri dan orang lain diutamakan," kata arief***
Kontributor : Fisca Tanjung
Berita Terkait
-
Rawan Tak Tepat Sasaran, Kebijakan Hapus Buku Kredit UMKM Butuh Kajian Lagi
-
Macet Bikin Rugi Rp 62 Triliun, Begini Cara Polri Urai Kemacetan di Jakarta
-
Macet Jakarta Sebabkan Kerugian Rp 100 Triliun Per Tahun
-
Jangan Salah Kaprah! Hapus Kredit Macet UMKM Hanya untuk yang Sudah Masuk Daftar
-
Kebijakan Hapus Kredit Macet UMKM Bakal Dilakukan April 2025
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
Pilihan
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
Terkini
-
Viral Video Perundungan Pendukung Salah Satu Paslon Pilwali Kota Batu
-
Nahas, SMK Muhammadiyah Malang Rugi Rp35 Juta Akibat Kebakaran
-
HIPMI Kota Batu Pecah Kongsi di Pilwali Kota Batu, Anggota ke Gumelar-Rudi
-
BRI dan OPPO Berkolaborasi di OPPO Run 2024
-
Viral! Kisah Kiai di Malang Dibacok Begal Tak Terluka, Punya Ilmu Kebal?