SuaraMalang.id - Malang nian nasib remaja asal Pasuruan Jawa Timur ( Jatim ) berinisial MDS (14) ini. Ia meninggal dunia setelah kecelakaan menabrak pantat truk semalam, Selasa (11/10/2022) malam.
Remaja ini mengendarai sepeda motor merek Honda Beat dengan nomor polisi N 2284 TEB dan menambrak pantat truk dengan nomor polisi DA 8125 BP. Korban meninggal di lokasi kejadian perkara.
MDS merupakan warga Desa Letek, Kecamatan Bangil, Kabupaten Pasuruan. Kecelakaan ini terjadi di jalan umum Surabaya – Banyuwangi tepatnya Dusun Kmloko, Desa Beji, Kecamatan Beji, Kabupaten Pasuruan.
"Kecelakaannya terjadi kemaren malam, Selasa (11/10/2022) sekitar pukul 20.45 WIB. Korban masih remaja umur 14 tahun, merupakan warga Bangil," kata Kapolres Pasuruan AKBP Bayu Pratama Gabunagi, dikutip dari beritajatim.com jejaring media suara.com, Rabu (12/10/2022).
Baca Juga: Dugaan Korupsi JLU, Kejari Pasuruan Jebloskan 3 Tersangka ke Penjara
Bayu juga mengatakan bahwa korban yang menggunakan sepeda motor Honda Beat mulanya berjalan dari Timur ke Barat. Korban yang kurangnya memperhatikan pandaangan sehingga menabrak bagian belakang truk.
Truk yang berhenti di sisi kiri jalan akibat kerusakan pada bopel gardan putus. Akibatnya bagian belakang truk rusak dan korban meninggal dunia.
“Korban mengalami luka dibagian kepala, tangan dan kaki. Kemudian korban langsung dilarikan di RS Pusdik Watukosek untuk memintakan visum et repertum,” lanjutnya.
Dalam kecelakaan ini korban mengalami kerugian sekitar Rp 2,5 juta, dengan kerusakan dibagian depan ringsek. Sedangkan untukndump truk mengalami kerugian Rp 500.000 dengan kerusakan bak belakang.
Baca Juga: Sepak Terjang Irjen Teddy Minahasa, Kapolda Jatim Tajir Melintir, Lahir di Manado, Besar di Pasuruan
Berita Terkait
-
Dugaan Korupsi JLU, Kejari Pasuruan Jebloskan 3 Tersangka ke Penjara
-
Sepak Terjang Irjen Teddy Minahasa, Kapolda Jatim Tajir Melintir, Lahir di Manado, Besar di Pasuruan
-
Irjen Teddy Minahasa, Ketua Harley Davidson Club Indonesia Berharta Rp 29 Miliar
-
Satu Rumah Tertimbun Longsor di Tosari Pasuruan Akibat Hujan Lebat Kemarin
-
8 Dari Ratusan Aremania yang Tewas Dalam Tragedi Kanjuruhan Malang Warga Pasuruan
Terpopuler
- Beda Timnas Indonesia dengan China di Mata Pemain Argentina: Mereka Tim yang Buruk
- Ibrahim Sjarief Assegaf Suami Najwa Shihab Meninggal Dunia, Ini Profilnya
- Riko Simanjuntak Dikeroyok Pemain Persija, Bajunya Hampir Dibuka
- Pencipta Lagu Tagih Royalti ke Penyanyi, Armand Maulana: Padahal Dulunya Memohon Dinyanyikan
- Berapa Biaya Pembuatan QRIS?
Pilihan
-
Bobotoh Bersuara: Kepergian Nick Kuipers Sangat Disayangkan
-
Pemain Muda Indonsia Ingin Dilirik Simon Tahamata? Siapkan Tulang Kering Anda
-
7 Rekomendasi HP Rp 5 Jutaan Terbaik Mei 2025, Memori Lega Performa Ngebut
-
5 Mobil Bekas Murah di Bawah Rp80 Juta, Kabin Longgar Cocok buat Keluarga Besar
-
Simon Tahamata Kerja untuk PSSI, Adik Legenda Inter Langsung Bereaksi
Terkini
-
Warga Dau Malang Dihebohkan dengan Kasus Dugaan Penculikan Anak
-
6 Link DANA Kaget Malam Ini Senilai Ro 688 Ribu, Siapa Cepat Dia Dapat
-
Ayo Cepat, Ada DANA Kaget Masih Utuh Jangan Sampai Lupa Klaim
-
Waspada Bahaya Tersembunyi di Balik Masifnya Proyek Vila di Lereng Pegunungan Kota Batu
-
Nongkrong Bareng Berujung Maut, Pria di Malang Tewas Ditikam Teman Sendiri