SuaraMalang.id - Seorang ibu di Desa Keduwung, Kecamatan Puspo, Kabupaten Pasuruan, Jawa Timur hampir melahirkan di jalan lantaran kendaraan yang dinaiki melewati jalan rusak.
Momen tersebut terekam dalam sebuah video amatir. Video itu kemudian diunggah oleh akun instagram @pandaan.id.
Dalam video terlihat seorang ibu hamil naik ke bak mobil pikap. Ia ditemani oleh beberapa orang yang diduga keluarganya.
Seorang pria juga tampak memegang infus. Sementara seorang pria lainnya terlihat memegang selimut yang digunakan untuk menutupi si ibu hamil.
Baca Juga: Pengandara Sepeda Motor Tewas Usai Menghindari Jalanan Rusak
Perekam kemudian memperlihatkan kondisi jalan yang dilalui mobil pikap tersebut. Tampak jalan tersebut rusak parah dan bergeronjal.
Akses jalan juga tampak terjal dan menanjak.
Diketahui, jalan yang menghubungkan Desa Jimbaran dengan Desa Keduwung Puspo tersebut rusak sepanjang 5 kilometer. Padahal jalan tersebut merupakan akses satu-satunya yang digunakan untuk warga beraktifitas.
Menurut warga sekitar, perbaikan jalan terakhir kali dilakukan pada 2015 lalu. Warga pun sudah melaporkan hal tersebut pada pemerintah setempat, namun sampai saat ini belum ada respon.
Unggahan tersebut pun mengundang beragam komentar dari warganet.
Baca Juga: Kecelakaan Tragis, Gadis Cantik Berjilbab di Pasuruan Tewas Masuk Kolong Truk
"innalillahi parah sih ini jalannya, kasihan ya allah," ujar diya***
Berita Terkait
-
Wisata Kebun Pak Budi, Tempat Wisata untuk si Pencinta Pertanian di Pasuruan
-
Agrowisata Bhakti Alam, Wisata Alam dengan Konsep Pertanian di Pasuruan
-
Reco Kembar, Tempat Pemandian Alami dengan Pesona Dua Buah Batu yang Ikonik
-
Danau Ranu Grati, Objek Wisata Alam yang Menawan di Kaki Gunung Bromo
-
Pantai Karang Hitam, Persona Pantai dengan Tebing Bebatuan di Pasuruan
Terpopuler
- Sejak Dulu Dituntut ke Universitas, Kunjungan Gibran ke Kampus Jadi Sorotan: Malah Belum Buka
- Maharani Dituduh Rogoh Rp 10 Miliar Agar Nikita Mirzani Dipenjara, Bunda Corla Nangis
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Kini Ngekos, Nunung Harus Bayar Cicilan Puluhan Juta Rupiah ke Bank
- Maharani Kemala Jawab Kabar Guyur Rp10 Miliar Biar Nikita Mirzani Ditahan: Kalian Pikir Gak Capek?
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP 5G Murah Mulai Rp 2 Jutaan Terbaru Maret 2025
-
Sibuk Naturalisasi, Jordi Cruyff Beri Nasihat Membumi untuk PSSI
-
Tabel KUR BRI Terbaru, Pinjaman Rp1 Juta Hingga Rp500 Juta dan Bunganya
-
Setoran Pajak Anjlok 41 Persen di Tengah Kebutuhan Anggaran Jumbo Prabowo
-
Pemain Persib dan PSM Dipanggil Klub Spanyol Osasuna, Bek Persija Absen!
Terkini
-
Apes! Sedang Mandi di Sumber Air Gondang, 2 Warga Malang Tiba-tiba Dibacok Orang
-
Cashback, Daur Ulang, & Musik Keren: Ini Dia Kejutan BRI di Kapan Lagi Buka Bareng Festival 2025
-
Bukan Karena Sanksi, Arema FC Masih Tanpa Penonton Lawan Barito Putera
-
Hori Tekejut, Niatnya Bikin Konten di Gua Pletes Malang Malah Temukan Kerangka Manusia
-
BRIFINE by DPLK BRI Hadirkan Fitur Unggulan, Ini Dia