SuaraMalang.id - Cuaca hari ini untuk wilayah Jawa Timur ( Jatim ) umumnya cerah dan berawan. Namun ada tiga daerah bakal diguyur hujan menurut Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG).
Tiga wilayah itu yakni Kota Batu, Situbondo dan Probolinggo. Di tiga wilayah itu hujan disertai angin kencang kemungkinan bakal mengguyur. Demikian dikutip dari lama akun Instagram @BMKGJuanda, Selasa, 13 September 2022.
BMKG menjelaskan kalau suhu udara di Jawa Timur umumnya antara 14-34 derajat celcius, kelembaban udara 50 sampai 100 persen, arah angin dominan dari Tenggara ke Timur dengan kecepatan 05 sampai 30 km/jam.
Sementara itu untuk prakiraan cuaca secara nasional, BMKG memperkirakan sebagian besar kota di Indonesia berawan. Kota besar yang diperkirakan berawan yakni Makassar, Manokwari, Ternate, Ambon, Bandar Lampung, Banjarmasin, Jakarta Pusat, Bengkulu, Serang, dan Denpasar.
Sementara kota besar lainnya yang diperkirakan hujan ringan yakni Bandung, Palangka Raya, Pangkal Pinang, Mamuju, Kendari, dan Manado.
Kota besar lainnya yang diperkirakan hujan sedang yakni Medan, Tanjung Pinang dan Gorontalo. Kota besar lainnya yang diperkirakan hujan petir yakni Pontianak dan Mataram.
Kota lainnya yang diperkirakan cerah berawan yakni Banda Aceh, Yogyakarta, Jambi, Semarang, Surabaya, Kupang, Jayapura, dan Palembang. BMKG memperkirakan Padang akan cerah pada siang harinya.
Sementara pada malam harinya, BMKG juga memperkirakan sebagian besar kota di Indonesia cerah berawan yakni Medan, Manado, Kendari, Makassar, Kupang, Mataram, Surabaya, dan Gorontalo.
Baca Juga: Prakiraan Cuaca Jogja Hari Ini, Selasa 13 September 2022: Siang Cerah Berawan, Malam Hujan
Berita Terkait
-
Prakiraan Cuaca Jogja Hari Ini, Selasa 13 September 2022: Siang Cerah Berawan, Malam Hujan
-
Video Detik-Detik Satpam Rumah Sakit di Probolinggo Luka-luka Diserang Maling Motor Pakai Bom Ikan
-
Tanah Longsor Menerjang Tiga Rumah di Probolinggo
-
Prakiraan Cuaca Jogja Hari Ini, Senin 12 September 2022: Sleman Siang Hujan Sedang
-
Murid SMP dan Guru Korban Jembatan Ambruk Probolinggo Dirawat di RS Jadi 10 Orang, Ada yang Patah Tulang
Tag
Terpopuler
- Istri Menteri UMKM Bukan Pejabat, Diduga Seenaknya Minta Fasilitas Negara untuk Tur Eropa
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas MPV 1500cc: Usia 5 Tahun Ada yang Cuma Rp90 Jutaan
- 5 Rekomendasi Pompa Air Terbaik yang Tidak Berisik dan Hemat Listrik
- Diperiksa KPK atas Kasus Korupsi, Berapa Harga Umrah dan Haji di Travel Ustaz Khalid Basalamah?
- 5 AC Portable Mini untuk Kamar Harga Rp300 Ribuan: Lebih Simple, Dinginnya Nampol!
Pilihan
Terkini
-
Layanan AgenBRILink dari BRI Kini Makin Lengkap dan Aman
-
Camilan Premium Casa Grata Sukses Tembus Pasar Dunia Lewat Pembinaan BRI
-
BRI Salurkan KUR Rp69,8 Triliun ke 8,3 Juta Debitur, UMKM Semakin Produktif
-
BRI Perkuat Komitmen Salurkan FLPP demi Hunian Terjangkau bagi Rakyat
-
5 Rekomendasi Tempat Liburan Hits di Malang untuk Anak Muda, Wajib Dikunjungi!