SuaraMalang.id - Komplotan pencuri rel kereta lori milik Pabrik Gula Semboro PTPN XI, Jember, Jawa Timur terciduk. Dua dari tiga maling besi rel itu tertangkap.
Kepolisian Sektor Kencong meringkus pelaku pencurian saat beraksi di Dusun Gumukbanji Desa Wonorejo, pada Minggu (28/8) dini hari.
Kepolsek Kencong AKP Adri Santoso mengatakan, modus para pelaku menggunakan gergaji yang sudah dimodifikasi agar cepat memotong besi rel menjadi ukuran 50 sentimeter.
Dari 9 meter yang sudah terpotong, para pelaku membawa hasil curian dengan sepeda motor.
Baca Juga: Dalam Dua Hari Terakhir, Dua Hiu Tutul Mati Terdampar di Pantai Selatan Jember
"Jadi ini modus baru dengan alat gergaji yang mudah di gunakan saat menjalankan aksinya, selain itu juga para pelaku ini memang sudah lihai kalau kami lihat dan saat tim Reskrim kami menyidik kedua pelaku yang sudah kami amankan, sedang 1 kami terbitkan DPO," katanya mengutip dari Suarajatimpost.com jejaring Suara.com, Selasa (30/8/2022).
Identitas para pelaku, Edi (28) warga Dusun Gumukbanji dan Rafi Nanda (25) Dusun Semboro.
Sedangkan seorang pelaku yang kabur, Nanang asal kecamatan Semboro.
"2 kami amankan, dan 1 DPO dan kami kejar, dan untuk barang bukti sudah kami amankan semua berupa pemotong rel dan rel hasil kejahatan dan sarana seperti linggis dan juga alat penyukit," imbuh Kapolsek.
Baca Juga: Hiu Tutul Seberat 1,5 Ton Terdampar di Pantai Jember
Berita Terkait
-
Viral Minimarket Pakai 'Cara Unik' Untuk Hindari Pencurian Susu
-
Aiptu Wiratama Ditembak saat Kejar Pencuri Motor, Satu Pelaku Dilumpuhkan di Merak
-
Ivar Jenner Dapat Suntikan Semangat, Rombongan Keluarga Besar dari Jember Datang ke Stadion GBK
-
Stasiun Balung, Jejak Warisan Kolonial yang Pernah Ramai Kini Terbengkalai
-
Warga Sumsel Diringkus Polisi Usai Curi Brankas Rp 5 Miliar dan Emas 1 Kg di Tangsel
Terpopuler
- Vanessa Nabila Bantah Jadi Simpanan Cagub Ahmad Luthfi, tapi Dipinjami Mobil Mewah, Warganet: Sebodoh Itu Kah Rakyat?
- Reaksi Tajam Lex Wu usai Ivan Sugianto Nangis Minta Maaf Gegara Paksa Siswa SMA Menggonggong
- Kini Rekening Ivan Sugianto Diblokir PPATK, Sahroni: Selain Kelakuan Buruk, Dia juga Cari Uang Diduga Ilegal
- TikToker Intan Srinita Minta Maaf Usai Sebut Roy Suryo Pemilik Fufufafa, Netizen: Tetap Proses Hukum!
- Adu Pendidikan Zeda Salim dan Irish Bella, Siap Gantikan Irish Jadi Istri Ammar Zoni?
Pilihan
-
Kekerasan di Pos Hauling Paser, JATAM Desak Pencabutan Izin PT MCM
-
Jelajah Gizi 2024: Telusur Pangan Lokal Hingga Ikan Lemuru Banyuwangi Setara Salmon Cegah Anemia dan Stunting
-
Pembunuhan Tokoh Adat di Paser: LBH Samarinda Sebut Pelanggaran HAM Serius
-
Kenapa Erick Thohir Tunjuk Bos Lion Air jadi Dirut Garuda Indonesia?
-
Sah! BYD Kini Jadi Mobil Listrik Paling Laku di Indonesia, Kalahkan Wuling
Terkini
-
Selebgram Blitar Ditangkap Polisi, Promosi Judi Online di Medsos
-
Tragis! Pemotor CBR 250 Tewas Tertabrak Truk di Simpang Tiga Blimbing
-
Malang Tempo Dulu Bakal 'Comeback'? Ini Janji Calon Wali Kota Wahyu Hidayat
-
Heboh! Banner Satire 'Pilih Saya Residivis' Gegerkan Pilkada Kota Malang
-
Gerebek Kontrakan di Lawang, Polisi Sita 65 Paket Sabu Siap Edar