SuaraMalang.id - Sergio Gomez akan segera berseragam Manchester City. Bek sayap dari Anderlecht ini tak sabar untuk bermain di bawah arahan pelatih Pep Guardiola.
Gomez sangat bangga dan senang untuk bisa bergabung dengan Manchester City.
"Di Pep Guardiola saya memiliki kesempatan untuk belajar dan berkembang di bawah manajer paling menonjol di dunia sepakbola. Untuk dapat menjadi bagian dari klub ini adalah mimpi yang menjadi kenyataan bagi saya dan sesuatu yang diinginkan oleh setiap pemain muda," ujar Sergio Gomez.
"Jumlah trofi yang telah dimenangkan City selama beberapa tahun terakhir sangat luar biasa dan gaya sepak bola yang dimainkan tim di bawah Pep adalah yang paling menarik di Eropa," sambung dia.
"Bermain untuk dan dibimbing oleh Pep dan pelatihnya akan menjadi sangat spesial. Saya telah mendengar begitu banyak tentang para penggemar City dan betapa bersemangatnya mereka, jadi saya tidak sabar untuk memulai dan mencoba dan membantu klub mencapai lebih banyak lagi," katanya.
Manchester City sebelumnya telah mencapai kesepakatan dengan Anderlecht sejak Kamis pekan lalu dengan biaya transfer diyakini mencapai 13 juta euro atau sekitar Rp197 miliar dengan durasi kontrak mencapai empat tahun.
Sergio Gomez didatangkan Anderlecht dari Borussia Dortmund pada musim panas 2021 dan telah mencatatkan 50 penampilan serta mencetak 7 gol dan 15 assist dari total 4.216 menit bermain di berbagai ajang. [Antara]
Berita Terkait
-
5 Pelatih yang Layak Gantikan Bima Sakti Tukangi Timnas Indonesia U-16 dan 4 Berita Bola Terkini
-
Klub-klub Liga Inggris, Mulai Man City, Liverpool hingga Chelsea Ucapkan Selamat HUT Kemerdekaan RI
-
Klub Liga Premier Ucapkan Selamat HUT RI, Termasuk Manchester City dan Chelsea
-
Manchester City Resmi Boyong Sergio Gomez dari Anderlecht
-
Hasil Lengkap Liga Inggris Tadi Malam: Arsenal dan Man City Pesta Gol, MU Babak-belur
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
Terkini
-
Akses Jalan Malang-Lumajang Ditutup Usai Erupsi Gunung Semeru, Ini Penjelasan Polisi
-
BRI Pimpin Sindikasi Rp5,2 Triliun untuk SSMS, Perkuat Dukungan pada Sektor Agribisnis Nasional
-
BRI Sabet Penghargaan ASRA 2025 untuk Laporan Keberlanjutan Terbaik
-
BRI Hadirkan RVM di KOPLING 2025 Lewat Program Yok Kita Gas
-
Berpartisipasi dalam PRABU Expo 2025, BRI Perkuat Ekosistem Ekonomi Kerakyatan Modern