SuaraMalang.id - Pedangdut Dewi Perssik (DP) dan Angga Wijaya memang sudah positif memutuskan bercerai setelah beberapa tahun membangun rumah tangga.
Namun perceraian keduanya ini sepertinya menyisakan banyak masalah. Baik Angga Wijaya maupun Dewi Perssik masih terlibat saling sindir.
Terbaru, konflik Angga dan Dewi Perssik ini menyeret Mas Bin, kakak dari DP. Ia menceritakan kalau ada ketidakseimbangan di antara Angga Wijaya dan sang adik.
"Adek saya ini sudah bermodal cinta, ya," ungkapnya, seperti dikutip dari Hops.ID jejaring media suara.com, Rabu (10/08/2022).
Baca Juga: Angga Wijaya Disebut Tak Punya Uang Setelah Cerai dari Dewi Perssik Dan Tinggal Di Kost
Mas Bin mengatakannya di Channel YouTube ESGE Entertainment. Ia menjelaskan modal cinta yang dimiliki Dewi Perssik membuat sang adik mampu memberi dan banyak menerima kekurangan Angga.
Berbeda dengan Angga Wijaya yang justru dinilai tidak punya modal. "Modalnya itu menuntut. Akhirnya terjadi ketidakseimbangan dalam membangun rumah tangga."
Mas Bin menambahkan, minimal ada modal lain yang dimiliki sebelum membangun rumah tangga, terutama dengan Dewi Perssik.
Agar tidak terjadi lagi peristiwa-peristiwa semacam perbuatan yang Angga lakukan terhadap Dewi Perssik ini.
"Makanya ini pentingnya modal akhlak itu ya," katanya.
Baca Juga: Interview: Cerita Hidup Angga Wijaya Setelah Cerai Hingga Dituduh Curi Uang Dewi Perssik
Karena perbuatan Angga yang tidak jujur itu dinilai tidak berakhlak.
Sebelumnya dia ungkapkan sebuah hadis Rasulullah SAW yang berisi tentang segala perbuatan tergantung pada niatnya.
Angga Wijaya yang menyimpan banyak uang dari hasil penyelewengan honor Dewi Perssik itu dinilai, "Berarti sejak awal niatnya sudah begitu."
Menurutnya dalam membangun rumah tangga, harus berakhlak jujur, memiliki kasih sayang, dan senantiasa berbuat kebaikan.
"Adanya agama diturunkan itu, ibadah-ibadah formal itu agar berdampak kepada akhlaknya," tutur Mas Bin.***
Berita Terkait
-
Viral Detik-detik Dewi Perssik Ditangkap Karena Narkoba, Sang Pedangdut Langsung Klarifikasi
-
Fitri Salhuteru Diduga Diejek Nikita Mizani, Dewi Perssik: Banyak Istighfar Biar Setan Hilang
-
Detik-detik Dewi Perssik Tirukan Gaya Bicara Agus Salim, Tuai Pro Kontra: Nggak Ada Etikanya
-
Singgung Karma, Farhat Abbas Tegur Dewi Perssik Usai Tirukan Gaya Bicara Agus Salim
-
Dewi Perssik Parodikan Gaya Bicara Agus Salim, Awas Disenggol Farhat Abbas
Tag
Terpopuler
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
- Pandji Pragiwaksono Ngakak Denny Sumargo Sebut 'Siri na Pace': Bayangin...
- Beda Penampilan Aurel Hermansyah dan Aaliyah Massaid di Ultah Ashanty, Mama Nur Bak Gadis Turki
- Jadi Anggota DPRD, Segini Harta Kekayaan Nisya Ahmad yang Tak Ada Seperempatnya dari Raffi Ahmad
Pilihan
-
Bakal Dicopot dari Dirut Garuda, Irfan Setiaputra: Siapa yang Dirubah Engga Tahu!
-
Pegawai Komdigi Manfaatkan Alat AIS Rp250 M untuk Lindungi Judol, Roy Suryo Duga Ada Menteri Ikut 'Bermain'
-
Trump Effect! Wall Street & Bursa Asia Menguat, IHSG Berpotensi Rebound
-
Baru Sebulan Jadi Bos NETV, Manoj Punjabi Mengundurkan Diri
-
Harga Emas Antam Meroket! Naik Rp14.000 per Gram Hari Ini
Terkini
-
Paslon GURU Percaya Diri Hadapi Debat Kedua Pilwali Kota Batu
-
Waspada! 2.001 Kasus Gondongan Serang Anak di Malang, Akankah Lockdown?
-
Momentum Positif! Arema FC Naik ke Peringkat 7, Siap Gaspol Lawan Madura United
-
Kris Dayanti Vs 2 Penantang: Debat Pilkada Kota Batu Bahas Perlindungan Anak
-
Cetak Buram dan Tinta Rembes, 1.462 Surat Suara Pilkada Kota Malang Rusak