SuaraMalang.id - Menteri BUMN Erick Thohir memberikan beasiswa kepada seorang santri yang memiliki kemampuan khusus yakni beatbox.
Beasiswa itu diberikan Erick saat mengunjungi Yayasan Pondok Pesantren Bahrul Ulum (PPBU) Jombang, Jawa Timur.
Momen tersebut terekam dalam sebuah video dan diunggah di akun instagram pribadi Erick Thohir. Video itu kemudian dibagikan ulang oleh akun instagram @info_jombang.
Santri yang beruntung mendapatkan beasiswa tersebut bernama Muhammad Wildan.
Baca Juga: Erick Thohir Mendominasi Cawapres Terkuat Pemilih Jawa Timur
Awalnya Erick Thohir bertanya apa cita-cita Wildan. Wildan pun menjawab ingin menjadi seniman.
Ia kemudian menunjukkan kemampuan beatbox di depan Erick Thohir saat maju ke atas panggung.
Melihat kemampuan tak biasa itu, Erick Thohir pun sampai terkagum-kagum. Tak lama, orang nomor satu di Kementerian BUMN ini kemudian meminta izin untuk memberikan Wildan beasiswa pendidikan.
Mendengar hal tersebut, Wildan pun langsung kegirangan dan sujud syukur di atas panggung.
Tak lupa, ia juga mengucapkan terima kasih kepada Erick Thohir.
Baca Juga: Poltracking Indonesia: Erick Thohir Jadi Idaman Warga Jatim di Pilpres 2024
"Saya seneng banget ketemu pak Erick Thohir. Dan saya terima kasih karena mendapatkan beasiswa. Terima kasih pak Erick Thohir," ujar Wildan dengan semangat.
Berita Terkait
-
Hajar Korea Selatan, Erick Thohir Punya Ekspetasi Tinggi di Laga Timnas Indonesia U-17 Berikutnya
-
Erick Thohir Girang Bukan Main Timnas Indonesia Hancurkan Timnas Negara Shin Tae-yong
-
Ranking FIFA Timnas Indonesia Naik, Ini Harapan Besar Erick Thohir
-
Pesan Erick Thohir ke Timnas Indonesia U-17: Bawa Garuda ke Panggung Dunia
-
Calvin Verdonk: Timnas Indonesia Dapat Energi Lebih dari Pemain ke-12
Terpopuler
- Dedi Mulyadi Sebut Masjid Al Jabbar Dibangun dari Dana Pinjaman, Kini Jadi Perdebatan Publik
- Baru Sekali Bela Timnas Indonesia, Dean James Dibidik Jawara Liga Champions
- Terungkap, Ini Alasan Ruben Onsu Rayakan Idul Fitri dengan "Keluarga" yang Tak Dikenal
- Yamaha NMAX Kalah Ganteng, Mesin Lebih Beringas: Intip Pesona Skuter Premium dari Aprilia
- JakOne Mobile Bank DKI Bermasalah, PSI: Gangguan Ini Menimbulkan Tanda Tanya
Pilihan
-
Hasil Liga Thailand: Bangkok United Menang Berkat Aksi Pratama Arhan
-
Prediksi Madura United vs Persija Jakarta: Jaminan Duel Panas Usai Lebaran!
-
Persib Bandung Menuju Back to Back Juara BRI Liga 1, Ini Jadwal Lengkap di Bulan April
-
Bocoran dari FC Dallas, Maarten Paes Bisa Tampil Lawan China
-
Almere City Surati Pemain untuk Perpanjang Kontrak, Thom Haye Tak Masuk!
Terkini
-
Warga Senang, Desa Wunut Bagikan THR dan Hadirkan Program Perlindungan Sosial
-
Habbie, UMKM Telon Aromatik Terbaik Siap Ekspansi Pasar Global Bersama BRI
-
4 Wisata di Kawasan Cangar Ditutup Usai Longsor yang Hempaskan 2 Mobil
-
BRI Raih Penghargaan Internasional Atas Prestasi Wujudkan Pertumbuhan Ekonomi yang Bertanggung Jawab
-
Petasan Lukai Pemiliknya di Malang, Korban Sampai Harus Dioperasi