SuaraMalang.id - Pemerintah telah memperbolehkan mudik dengan beberapa persyaratan. Hal ini pun disambut baik oleh masyarakat yang sudah dua tahun tidak mudik dan berlebaran di kampung halaman.
Masyarakat pun langsung memanfaatkan kesempatan tersebut untuk segera mudik ke kampung halaman.
Tak heran, beberapa hari menjelang lebaran, arus kendaraan sudah memadati beberapa wilayah.
Bahkan, di beberapa titik senpat terjadi kemacetan cukup panjang karena banyaknya volume kendaraan yang melintas.
Seorang warganet di TikTok membagikan pengalamannya saat terjebak macet ketika mudik.
Untuk mengusir kebosanan, ia pun melakukan hal tak terduga. Yakni mencari belalang di semak-semak yang berada di dekat jalan yang dilewatiny.
Momen itu dibagikan dalam unggahan video di akun TikTok @ihsnstory.
"Macet total puluhan KM, bosen banget," tulis keterangan dalam video.
Dalam video berdurasi singkat itu memperlihatkan kondisi jalan yang macet total. Sejumlah kendaraan mulai dari mobil pribadi, bus, hingga truk tampak berhenti tak bergerak.
Perekam kemudian menyorot seorang pria yang berada di semak-semak dekat mobil itu berhenti. Rupanya, pria tersebut sedang mencari belalang untuk menghilangkan rasa bosan.
Diketahui, kemacetan tersebut terjadi di Jalan Palembang, Kabupaten Banyuasin, Sumatera Selatan.
Dalam keterangan pemilik akun dijelaskan jika kemacetan tersebut terjadi akibat adanya truk terguling.
Unggahan tersebut pun menjadi viral dan ramai komentar dari warganet.
"cowok kalau gabut pasti randomnya keluar," ujar _baih***
"aku 18 jam kejebak di situ," saut wak***
- 1
- 2
Berita Terkait
Terpopuler
- Cerita Stefano Lilipaly Diminta Bela Timnas Indonesia: Saya Tidak Bisa
- Ibrahim Sjarief Assegaf Suami Najwa Shihab Meninggal Dunia, Ini Profilnya
- Siapa Pembuat QRIS yang Hebohkan Dunia Keuangan Global
- 7 Rekomendasi Mobil Matic Bekas di Bawah Rp30 Juta, Murah Tetap Berkelas
- 9 Rekomendasi Mobil Bekas Harga Rp 30 Jutaan, Mesin Bandel Dan Masih Banyak di Pasaran
Pilihan
-
Nick Kuipers Resmi Tinggalkan Persib, Lanjut Karier ke Eropa atau Persija?
-
QRIS Bisa Digunakan di Jepang dan China! India, Korsel dan Arab Saudi Segera Menyusul
-
5 Rekomendasi HP Kamera 200 MP Mulai Rp3 Jutaan, Gambar Tajam Detail Luar Biasa
-
5 HP Murah Kamera 108 MP, Harga Mulai Rp1 Jutaan Hasil Foto Tak Ada Lawan
-
Oh Nasibmu MU: Tak Pernah Kalah, Sekali Tumbang Justru di Laga Final
Terkini
-
Ayo Cepat, Ada DANA Kaget Masih Utuh Jangan Sampai Lupa Klaim
-
Waspada Bahaya Tersembunyi di Balik Masifnya Proyek Vila di Lereng Pegunungan Kota Batu
-
Nongkrong Bareng Berujung Maut, Pria di Malang Tewas Ditikam Teman Sendiri
-
BRI Lewat BRILiaN Dorong UMKM Hargobinangun Yogyakarta Jadi Motor Ekonomi Desa
-
BRImo FSTVL 2024 Jadi Ajang Apresiasi pada Nasabah, Sekaligus Wujudkan Inklusi Keuangan