SuaraMalang.id - Gelas kaca yang bersarang di perut Nurlasiadi (35) berhasil dikeluarga melalui proses operasi di Rumah Sakit Daerah (RSD) Balung, Jember.
Kasus yang menimpa warga Dusun Rowo Tengu, Desa Sidomulyo, Kecamatan Semboro ini menggemparkan publik. Betapa tidak, gelas kaca berukuran 8 sentimeter dan berdiameter 3 sentimeter itu berada di dalam perutnya.
Hal itu diketahui berdasar hasil CT scan yang dilakukan rumah sakit setempat.
Kepala Humas RSD Balung dr. Doddy Radi Sakti menjelaskan, penanganan operasi terhadap pasien bersangkutan dulakukan oleh dua dokter.
Baca Juga: Awalnya Mengeluh Sakit Perut dan Demam, Ternyata Ada Gelas Kaca di Rongga Dada Warga Jember Ini
"Ada 2 dokter yang menangani, yakni dokter anastesi dan dokter bedah. Untuk proses operasi dilakukan sekitar 1 sampai 2 jam," katanya mengutip dari Suarajatimpost.com, Rabu (6/4/2022).
Posisi gelas, lanjut dia, tepatnya berada pada bagian Rektum Anus.
"Jadi bukan perut tengah, tapi dekat dengan anus atau dubur, saat foto rontgen ada benda asing (gelas) itu. Sehingga penanganan operasinya, (bagian) anusnya di robek (sedikit)supaya bisa mengambil gelasnya. Bukan dilakukan operasi pembedahan besar diperut," jelasnya.
"Awal penanganan terhadap pasien, diawali mengeluh sakit perut selama 3 bulan dan mengaku tidak bisa beraktivitas. Saat berjalan dan nyeri di bagian perut," imbuhnya.
Baca Juga: Jadwal Buka Puasa Jember Rabu 6 April 2022
Berita Terkait
-
Rahasia Rambut Lebat dan Kulit Kencang Donald Trump di Usia 78, Habiskan Miliaran!
-
Padahal Mampu, Ivan Gunawan Punya Alasan Khusus Tolak Operasi Bariatrik untuk Turunkan Berat Badan
-
HyperOS 2.0: Inilah 5 Fitur Unggulan yang Dibawa Sistem Operasi Baru Xiaomi
-
7 Potret Barbie Kumalasari setelah 9 Kali Oplas, Mau Secantik Kylie Jenner
-
Saingi HyperOS 2.0, Samsung Siap Rilis One UI 7 di Pertengahan November 2024
Terpopuler
- Mahfud MD Sebut Eks Menteri Wajib Diperiksa Kasus Judol Pegawai Komdigi, Budi Arie Bilang 'Jangan Kasih Kendor'
- Rocky Gerung Spill Dalang yang Bongkar Kasus Judi Online Pegawai Komdigi
- Kejanggalan Harta Kekayaan Uya Kuya di LHKPN KPK, Dulu Pernah Pamer Saldo Rekening
- Berani Sentil Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah, Segini Harta Kekayaan Melly Goeslaw
- Bak Gajah dan Semut, Beda Citra Tom Lembong vs Budi Arie Dikuliti Rocky Gerung
Pilihan
-
Pindad Segera Produksi Maung, Ini Komponen yang Diimpor dari Luar Negeri
-
Petinggi Lion Air Masuk, Bos Garuda Irfan Setiaputra Ungkap Nasibnya Pada 15 November 2024
-
Profil Sean Fetterlein Junior Kevin Diks Berdarah Indonesia-Malaysia, Ayah Petenis, Ibu Artis
-
Kritik Dinasti Politik Jadi Sorotan, Bawaslu Samarinda Periksa Akbar Terkait Tuduhan Kampanye Hitam
-
Bakal Dicopot dari Dirut Garuda, Irfan Setiaputra: Siapa yang Dirubah Engga Tahu!
Terkini
-
Kronologi Cawabup Malang dr Umar Usman Dilaporkan ke Polisi
-
Arema FC Genjot Fisik Jelang Lawan Madura United
-
Singo Edan Incar 3 Poin di Kandang Madura United, Usai Jeda FIFA Matchday
-
Hilang Sepulang Ngaji, Remaja Putri Ditemukan Tewas di Sawah Dekat Rumah
-
300 Personel Kawal Debat Pilkada Malang, Senjata Api Dilarang! Ada Apa?