SuaraMalang.id - Muhammadiyah resmi menempuh jalur hukum kasus pencopotan papan nama Muhammadiyah di Masjid Al-Hidayah Desa Tampo, Kecamatan Cluring, Kabupaten Banyuwangi.
Bencana tanah longsor melanda Tol Malang - Pandaan KM78. Akibatnya akses jalan tutup total dan dialihkan ke Purwodadi, Pasuruan. Penyebab bencana longsor diduga akibat hujan deras yang melanda kawasan setempat.
1. Buntut Pencopotan Plang Muhammadiyah di Masjid Al-Hidayah Banyuwangi, 10 Orang Dipolisikan
Insiden pencopotan papan nama Muhammadiyah di Desa Tampo, Kecamatan Cluring, Kabupaten Banyuwangi berbuntut panjang. Pengurus Wilayah Muhammadiyah Jawa Timur telah melaporkan 10 orang yang diduga terlibat dalam perusakan papan nama tersebut ke Polda Jatim, Senin (7/3/2022) kemarin.
Baca Juga: Viral Pasangan Selingkuh di Gondanglegi Malang Berbuntut Laporan, Polisi akan Gelar Perkara
Total 10 orang terlapor rinciannya berinisial RH, LS, OPG, IM, S, S alias S, NS, HA, SWO, STR alias NP.
2. Tanah Longsor Melanda Tol Malang-Pandaan KM78, Polisi Berlakukan Rekayasa Lalu Lintas
Terjadi longsor di KM 78/A Tol Malang - Pandaan, Selasa (8/3/2022) sekitar pukul 15.00 WIB. Kejadian longsor itu pun dibenarkan Kasat PJR Polda Jatim, Kompol Dwi Sumrahadi.
Dijelaskannya, longsor itu terjadi di tebing arah Surabaya ke Malang maupun Malang ke Surabaya. Penyebab longsornya sendiri diakibatkan hujan yang sangat deras.
Baca Juga: Wali Kota Malang Sutiaji Putuskan PTM 100 Persen Pekan Depan
3. Peringatan Hari Perempuan Internasional, Mahasiswi Papua di Malang Sebut Diskriminasi Rasial Masih Sering Terjadi
Diskriminasi rasial atau pembedaan perlakuan terhadap kelompok masyarakat tertentu masih terjadi di Malang, Jawa Timur. Perlakuan itu acap kali menimpa mahasiswa asal Papua.
Hal itu diungkap Bertha Halu (23) mahasiswi Papua yang mengikuti aksi damai peringatan Hari Perempuan Internasional 2022 di Jalan Veteran, Kota Malang, Selasa (8/3/2022).
Berita Terkait
Terpopuler
- Cerita Stefano Lilipaly Diminta Bela Timnas Indonesia: Saya Tidak Bisa
- Ibrahim Sjarief Assegaf Suami Najwa Shihab Meninggal Dunia, Ini Profilnya
- Siapa Pembuat QRIS yang Hebohkan Dunia Keuangan Global
- 7 Rekomendasi Mobil Matic Bekas di Bawah Rp30 Juta, Murah Tetap Berkelas
- 9 Rekomendasi Mobil Bekas Harga Rp 30 Jutaan, Mesin Bandel Dan Masih Banyak di Pasaran
Pilihan
-
Oh Nasibmu MU: Tak Pernah Kalah, Sekali Tumbang Justru di Laga Final
-
Tottenham Hotspur Juara Liga Europa, Akhiri 17 Tahun Puasa Gelar
-
5 Rekomendasi Skincare Wardah Terbaik, Bahan Alami Aman Dipakai Sehari-hari
-
Mau Masuk SMA Favorit di Sumsel? Ini 6 Jalur Pendaftaran SPMB 2025
-
Mobilnya Dikritik Karena Penuh Skandal, Xiaomi Malah Lapor Warganet ke Polisi
Terkini
-
Ayo Cepat, Ada DANA Kaget Masih Utuh Jangan Sampai Lupa Klaim
-
Waspada Bahaya Tersembunyi di Balik Masifnya Proyek Vila di Lereng Pegunungan Kota Batu
-
Nongkrong Bareng Berujung Maut, Pria di Malang Tewas Ditikam Teman Sendiri
-
BRI Lewat BRILiaN Dorong UMKM Hargobinangun Yogyakarta Jadi Motor Ekonomi Desa
-
BRImo FSTVL 2024 Jadi Ajang Apresiasi pada Nasabah, Sekaligus Wujudkan Inklusi Keuangan