SuaraMalang.id - Banyak cara dilakukan pencuri untuk memperdayai korbannya. Kali ini seorang maling berpura-pura menjadi pembeli masuk ke sebuah konter HP.
Maling handphone itu masuk ke Toko Palapa Cell di Kraksaan Kabupaten Peobolinggo. Ia membawa kabur sebuah HP saat penjualnya lengah.
Beruntung aksinya terekam CCTV. Dalam video itu, nampak pelaku seorang diri berpura-pura menjadi pembeli. Ia mengenakan topi merah dan bermasker.
Ia nampak memegang-megang HP Oppo Reno 6 yang masih dalam keadaan terbungkus dos book untuk dilihat. Kemudian saat penjualnya lengah Ia membawa kabur ponsel tersebut.
Baca Juga: Aksi Pencurian dengan Pecah Kaca Mobil Terjadi di Bandung, Pelaku Sempat Mondar-mandir Terekam CCTV
Kanit Reskrim Polsek Kraksaan Ipda Priadi, membenarkan kejadian tersebut. Ia mengaku sudah mendapatkan laporan dari korban.
"Bahwa ciri-ciri terlapor atau pelaku adalah seorang laki-laki memakai masker dengan memakai jaket warna silver abu-abu," katanya seperti dikutip dari beritajatim.com jejaring media suara.com, Selasa (08/02/2022).
"Ia memakai topi warna merah, tas ransel warna hitam ditaruh di depan atau dada, serta mengendarai sepeda motor Yamaha N-Max warna hitam," katanya menegaskan.
Berita Terkait
-
Aksi Pencurian dengan Pecah Kaca Mobil Terjadi di Bandung, Pelaku Sempat Mondar-mandir Terekam CCTV
-
Kasus Pria Acungkan Celurit Gegara Tak Puas Hasil Pangkas Rambut Berakhir Damai
-
Terekam CCTV, Perempuan Asing Banting Dagangan Orang Pinggir Jalan, Kelar Langsung Ngacir Pakai Motor
-
Viral Maling Motor Jemaah Masjid di Medan Terekam CCTV, Modusnya Pura-pura Ambil Wudhu
-
Pemuda Sarungan Dalam Rekaman CCTV Ini Bukan Santri, Katanya Bandit Pencuri Motornya Mbak Maya di Surabaya
Terpopuler
- Mengenal Klub Sassuolo yang Ajukan Tawaran Resmi Rekrut Jay Idzes
- 6 Pilihan HP RAM 12 GB Dibawah Rp2 Juta: Baterai Jumbo, Performa Ngebut Dijamin Anti Lag!
- Polemik Ijazah Jokowi Memanas: Anggota DPR Minta Pengkritik Ditangkap, Refly Harun Murka!
- 5 AC Portable Murah Harga Rp350 Ribuan untuk Kamar Kosan: Dinginnya Juara!
- Beathor Suryadi Dipecat usai Bongkar Ijazah Jokowi? Rocky Gerung: Dia Gak Ada Takutnya!
Pilihan
-
BREAKING NEWS! Hasil RUPS LIB: Liga 1 Super League, Liga 2 Jadi Championship
-
5 Rekomendasi HP Murah Memori 256 GB Harga di Bawah 2 Juta, Terbaik Juli 2025
-
Timnas Putri Indonesia Gagal, Media Asing: PSSI Cuma Pakai Strategi Instan
-
8 Pilihan Sepatu Gunung Hoka: Cengkeraman Lebih Kuat, Mendaki Aman dan Nyaman
-
Daftar 6 Sepatu Diadora Murah untuk Pria: Buat Lari Oke, Hang Out Juga Cocok
Terkini
-
Layanan AgenBRILink dari BRI Kini Makin Lengkap dan Aman
-
Camilan Premium Casa Grata Sukses Tembus Pasar Dunia Lewat Pembinaan BRI
-
BRI Salurkan KUR Rp69,8 Triliun ke 8,3 Juta Debitur, UMKM Semakin Produktif
-
BRI Perkuat Komitmen Salurkan FLPP demi Hunian Terjangkau bagi Rakyat
-
5 Rekomendasi Tempat Liburan Hits di Malang untuk Anak Muda, Wajib Dikunjungi!