SuaraMalang.id - Aksi seorang wanita yang sedang bonceng sepeda motor menghadap belakang dan tidak mengenakan helm saat di jalan raya menjadi sorotan warganet.
Dalam video terlihat suasana di jalan raya. Terlihat pengendara motor berboncengan. Video tersebut diunggah oleh akun instagram @terangmedia.
Namun, perempuan yang dibonceng justru duduk menghadap belakang. Perempuan itu tampak mengenakan baju hitam dan masker. Namun dia tidak menggunakan helm.
Perempuan tersebut sempat terlihat menggerakkan tangannya seperti sedang mendayung. Dia kemudian berpegangan pada jok. Dia juga sempat terlihat memperbaiki letak maskernya.
Video itu sendiri diambil oleh seseorang yang berada di dalam mobil. Mobil tersebut berjalan tepat di belakang pengendara motor.
Aksi perempuan itu pun terbilang berbahaya. Tak hanya untuk diri sendiri, juga pengendara lain. Pasalnya, dia berada di tengah jalan raya yang ramai lalu lintas kendaraan.
Unggahan itu kemudian mendapat beragam komentar dari warganet.
"Apa gak pusing bonceng motor gitu," ujar @maliq***
"Kebanyakan tingkah. Unfaedah. Kalau celaka menyusahkan ortunya," kata @hadi***
"Kabarnya mbak itu sudah sampai akhirat," ucap @antto***
Berita Terkait
-
Kejutan Ulang Tahun Nyeleneh, Pria Ini Diberi Sesajen Oleh Temannya
-
Viral Bocah SMP Curi Uang Orang Tua Rp20 Juta Demi Belikan Iphone untuk Pacar
-
Katy Perry Ikuti Misi Perempuan Pertama ke Luar Angkasa dalam 60 Tahun
-
Perempuan dalam Politik: Setengah Populasi, Setengah Potensi yang Terpendam
-
Layak Dicoba, 6 Program Bantuan Finansial Untuk Perempuan Pendiri Startup di Indonesia
Terpopuler
- Timnas Indonesia U-17 Siaga! Media Asing: Ada yang Janggal dari Pemain Korut
- Jerman Grup Neraka, Indonesia Gabung Kolombia, Ini Hasil Drawing Piala Dunia U-17 2025 Versi....
- Kode Redeem FF Belum Digunakan April 2025, Cek Daftar dan Langsung Klaim Item Gratis
- Kiper Belanda Soroti Ragnar Oratmangoen Cs Pilih Timnas Indonesia: Lucu Sekali Mereka
- 4 Produk Wardah untuk Usia 40 Tahun Ke Atas Mengandung Antiaging, Harga Mulai Rp 50 Ribuan
Pilihan
-
Adu Mental! Pemain Korut Teror Psikologis Skuat Timnas Indonesia U-17
-
Rekam Jejak Kim Sang-sik, Junior STY yang Pimpin ASEAN All Stars Lawan Manchester United
-
Jepang Tersingkir! Ini Skenario yang Bisa Bawa Timnas Indonesia Juara Piala Asia U-17
-
Rekam Jejak Wipawee Srithong: Bintang Timnas Thailand, Pengganti Megawati di Red Sparks
-
Jerman Grup Neraka, Indonesia Gabung Kolombia, Ini Hasil Drawing Piala Dunia U-17 2025 Versi....
Terkini
-
Skandal Rupadaksa Guncang UIN Malang, Rektorat Turun Tangan: Terancam Sanksi Berat
-
Misteri Tumpukan Sampah di Singosari Malang, Tutupi Jalan Desa
-
Korban Hanyut di Pantai Balekambang Malang Akhirnya Ditemukan
-
Sosok Bule Jerman yang Selamatkan Santri Terseret Ombak Pantai Balekambang
-
Wali Kota Malang Ingin Pindahkan 4 Sekolahan Ini dari Jalan Bandung