SuaraMalang.id - Polisi kini memburu seorang pria bertato sambil bertelanjang dada yang videonya viral beberapa waktu lalu lantaran mengajak duel aparat.
Peristiwa ini ternyata terjadi di RTH Jambu Desa Tamansari Kecamatan Licin Kabupaten Banyuwangi Jawa Timur ( Jatim ). Videonya sendiri sempat beredar luas di media sosial dan WhatsApp.
"Duel karo aku, duel karo aku (duel sama saya, duel sama saya)," ucap pria bertato dengan nada kasar, seperti dikutip dari suarajatimpost.com, jejaring media suara.com, Rabu (19/01/2022).
Dalam video berdurasi 24 detik itu nampak warga berpakaian satpam yang hendak melerai berseteruan seorang pria berseragam polisi dengan pria bertelanjang dada tersebut.
Baca Juga: 2 Profesor Sampai Minta Proses Hukum Penendang Sesajen Gunung Semeru Dihentikan, Ini Alasannya
Pria bertato itu juga tetap ngotot menantang polisi meskipun sudah dilerai oleh satpam tersebut. Sementara si polisi berseragam nampak tenang dan santai.
Namun sesekali polisi itu menimpali apa yang disampaikan pria tersebut. Sampai akhirnya polisi itu pergi meninggalkan lokasi menaiki mobil jeep.
Hingga kini belum diketahui motif pria menantang polisi tersebut.
Kapolsek Licin Iptu Dalyono membenarkan jika telah terjadi peristiwa tersebut terjadi di RTH Jambu, Desa Tamansari, Kecamatan Licin.
Dalyono mengatakan, pihaknya telah memintai keterangan dua saksi atas insiden tersebut. Sementara pelaku masih dalam pengejaran polisi.
Baca Juga: 4 Fakta Kejamnya Perampok di Jember Bunuh Korbannya, Tertangkap Lalu Dimassa
"Dua orang itu hanya saksi, untuk pelaku masih dalam pengejaran," Kata Iptu Dalyono, Selasa (18/1/2022).
Berita Terkait
-
Viral Belanja Jutaan di PIM Pakai M-Banking Palsu, Cewek Hijab 'Pengedit Andal' Dicokok di Hotel OYO
-
Profil UD Sentoso Seal, Distributor Oli yang Tahan Ijazah dan Potong Gaji Karyawan Jika Salat Jumat
-
Jualan Bakso dengan Gerobak? Sorry, di Kalimantan Sudah Pakai Avanza!
-
Pasien Speak Up tentang Kelakuan Oknum Dokter Nambah Lagi, Kali ini Terjadi di Malang
-
Mengenal Pencipta Lagu 'Stecu Stecu', Kini Viral di TikTok Usai Dibawakan Faris Adam
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
Dinilai Sangat Strategis, Pembangunan Tol Malang - Kepanjen Butuh Dana Rp 7,5 Triliun
-
Sekolah Rakyat akan Dibuka di Malang, Ini Kategori Siswanya
-
Pencurian di Malang, CCTV Bongkar Aksi 2 Maling
-
Skandal Rupadaksa Guncang UIN Malang, Rektorat Turun Tangan: Terancam Sanksi Berat
-
Misteri Tumpukan Sampah di Singosari Malang, Tutupi Jalan Desa