SuaraMalang.id - Teknologi memang dekat dengan manusia. Setiap tahun, prousen perkakas berbasis teknologi berlomba-lomba membuat dan memasarkan produk baru mereka.
Tak terkecuali di Tahun 2022 ini. Sejumlah produsen dunia telah memamerkan produk teknologi unggulan mereka di ajang Consumer Electronics Show (CES) 2022.
Pada pameran yang berlangsung 5 hingga 7 Januari 2022 di Las Vegas, Amerika Serikat itu, dipamerkan sejumlah produk mulai dari ponsel pintar, laptop, perangkat virtual reality (VR), hingga smart home.
Berikut Antara telah rangkum sejumlah produk teknologi yang diluncurkan pada pameran teknologi CES 2022.
Baca Juga: XL Axiata Uji Coba Open RAN di Indonesia Timur
1. Samsung Freestyle
Samsung mengenalkan dan meluncurkan produk gaya hidup terbarunya berupa proyektor portabel kekinian yang bernama “Freestyle” dalam ajang CES 2022.
Produk tersebut menawarkan tidak hanya kemampuan proyeksi gambar namun juga menjadi perangkat hiburan karena memiliki fungsi audio dan fitur-fitur lainnya.
Freestyle dirancang mudah untuk dibawa kemana saja dengan beratnya tidak sampai 1 kilogram dengan kemampuan rotasi 180 derajat sehingga penggunanya bisa menyesuaikan kebutuhan untuk menonton atau melihat foto atau video yang diinginkan.
pengguna bisa menikmati resolusi yang cukup baik 1080p dengan luasan gambar maksimum hingga 100 inci. Freestyle juga dilengkapi dengan fitur audio 360 memberikan pengalaman penonton yang menyenangkan di mana pun film diputarkan oleh pengguna.
Baca Juga: Ilmuwan Ini Pakai Teknologi Baru untuk Lihat Isi Otak Manusia Secara Detail
Pada bagian daya, produk ini mendukung pengisian daya menggunakan USB-PD dengan masukan 50W.
Berita Terkait
-
Meningkatkan Peluang Kehamilan, Ini Deretan Teknologi Terbaru Prosedur Bayi Tabung yang Perlu Diketahui
-
Rekomendasi HP Vivo Harga Rp1 Jutaan Terbaik
-
GIICOMVEC 2024 Dibuka Hari Ini, Kenalkan Teknologi Terbaru Kendaraan Komersial sampai Lalu-Lintas
-
LG Experience Store Berikan Pengalaman Berbagai Teknologi Terbaru
-
PT HPM Mulai Produksi Massal Honda WR-V, Terapkan Teknologi Terbaru
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
BRImo Versi Bilingual Hadir: Transaksi Makin Lancar, Pengguna Makin Puas
-
Dinilai Sangat Strategis, Pembangunan Tol Malang - Kepanjen Butuh Dana Rp 7,5 Triliun
-
Sekolah Rakyat akan Dibuka di Malang, Ini Kategori Siswanya
-
Pencurian di Malang, CCTV Bongkar Aksi 2 Maling
-
Skandal Rupadaksa Guncang UIN Malang, Rektorat Turun Tangan: Terancam Sanksi Berat