SuaraMalang.id - Kasus penipuan dengan janji-janji bisa memasukkan anggota Polri terjadi di Kabupaten Ngawi Jawa Timur ( Jatim ). Terduga pelakunya seorang Aparatur Sipil Negara (ASN).
ASN berinisial PE (57) itu akhirnya harus berurusan dengan polisi. Ia ditahan lantaran laporan warganya yang mengadu telah tertipu oleh pelaku yang berjanji bisa memasukkan anggota polwan (Polisi Wanita) dengan imbalan uang tertentu.
Seperti dijelaskan Kepala inspektorat Kabupaten Ngawi Yulianto Kusprasetyo. Ia membenarkan kasus tersebut saat dikonfirmasi wartawan di kantornya.
"Benar, kami mendapatkan surat tembusan dari kejaksaan atas penahanan yang bersangkutan," kata Yulianto, seperti dikutip dari suaraindonesia.co.id, jejaring media suara.com, Rabu (29/12/2021).
Senada disampaikan Badan Kepegawaian, Pendidikan dan Pelatihan (BKPP) Kabupaten Ngawi Idham Karima. Namun pihaknya belum memberikan keputusan sanksi apapun terhadap oknum pejabat ASN yang tersandung hukun tersebut.
"Informasi tersebut benar, namun kami belum memberikan sangsi apapun, sebelum ada keputusan final atau inkrah berkekuatan hukum tetap dari pengadilan," katanya menegaskan.
Sementara, kejaksaan negeri Ngawi belum bisa dikonfirmasi secara detail kronologi proses hukum yang menimpa oknum pejabat ASN yang diketahui akan memasuki masa purna tersebut.
Berita Terkait
-
Viral, Oknum Diduga PNS Ketangkap Basah Lagi Ngamar, Netizen: Gajinya Buat Nyewa Hotel
-
Waduh! Sejumlah PNS Di Aceh Digerebek Tengah Asyik Pesta Narkoba Dan Mabuk Miras
-
Sejumlah PNS Ditangkap Saat Pesta Narkoba di Aceh
-
Petani Lansia Banyuwangi Diperas Tiga Polisi Gadungan, Rugi Belasan Juta Rupiah
-
Dua Dukun Pengganda Uang Ditangkap, Tipu Emak-emak di Riau Ratusan Juta
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
Arema FC vs Persik Kediri Jadi Laga Penentuan, Marcos Santos: Harus Menang!
-
Kasus Super Flu Kota Malang Diklaim Terkendali, Seluruh Pasien Sembuh!
-
Wakil Wali Kota Batu Bongkar Teknik Rahasia Komunikasi Politik Dasco
-
Malang Target 3,4 Juta Kunjungan Wisata Selama 2026, Ini Alasannya
-
Konflik Dualisme Yayasan SMK Turen Malang Memuncak, Ribuan Siswa Terpaksa Tak Sekolah