SuaraMalang.id - Ada-ada saja kejadian yang dialami kurir paket. Mereka kerap bertemu pelanggan dengan tingkah unik yang beragam.
Salah satunya seperti yang dialami oleh kurir paket satu ini. Dalam video yang diunggah oleh akun instagram @media.jember, terdengar seorang kurir tengah memanggil penerima paket. Namun, si penerima paket rupanya tengah asyik berakaroke di dalam rumah.
Dalam video terlihat suasana di luar rumah dengan cat berwarna biru.
Awalnya, si kurir memanggil si penerima paket yang terlihat berada di dalam rumah.
Baca Juga: Pria ini Ubah Kamar Tidur Bak Bioskop, Warganet: Bisa Disewa Enggak Bang?
"misi pak, paket, pak," ujar si kurir.
Namun, panggilannya tersebut tak kunjung direspon oleh pemilik rumah. Akhirnya, dia pun melakukan hal kocak dengan turut bernyanyi dan mengiringi pemilik rumah yang tengah berkaraoke.
"tak emper entak emper. pak. hihak, pak," ujarnya.
Bahkan, dia sampai menyanyikan penggalan lirik lagu yang sedang dinyanyikan oleh si pemilik rumah.
"Aku titipkan," ujarnya.
Baca Juga: Beredar Video Perempuan Bercadar Masuk Gereja Saat Natal, Simak Penjelasan Polisi
Unggahan tersebut pun menjadi viral dan sempat diunggah ulang oleh beberapa akun di instagram hingga TikTok.
Kontributor : Fisca Tanjung
Berita Terkait
-
Nissa Sabyan dan Ayus Menikah dengan Mahar 200 Ribu, Video Lawas 'Gelay' Viral Lagi
-
Berhubungan Erat di Masa Lalu, Ini Bukti Kedekatan Anies dan Pramono Anung
-
Rumah Rp 25 Juta Ini Menarik Perhatian Joko Anwar, Siap Berantem Sama Netizen
-
Viral Pengasuh Anak Diduga Lakukan Tindakan Asusila, Cium dan Susui Anak Majikan Tanpa lzin
-
Tanggapi Ucapan Seksis Ridwan Kamil Soal Janda, Susi Pudjiastuti: Saya Happy-happy Aja
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
PHK Meledak, Klaim BPJS Ketenagakerjaan Tembus Rp 289 Miliar
Terkini
-
Getok Tarif Masuk Pantai Selok Rp70 Ribu, 2 Pria di Malang Terancam Penjara
-
Pernyataan Penuh Arti: Mas Gum Sampaikan Maaf di Debat Terakhir, Apa Maksudnya?
-
Kris Dayanti-Kresna Dewanata Tawarkan Program Pembangunan Hijau
-
Firhando Gumelar-Rudi Sampaikan 4 Jurus Jitu Selesaikan Masalah di Kota Batu
-
Pengangguran Jadi Masalah di Kota Batu, Cawali Nurochman Siapkan Strategi Khusus