SuaraMalang.id - KPK terus mendalami kasus korupsi Bupati Probolinggo nonaktif Puput Tantriana Sari dan suaminya, Hasan Aminuddin. Terbaru, dua pimpinan Bank Jatim Cabang Kraksaan diperiksa penyidik KPK.
Penyidik lembaga antirasuah itu meneriksa pimpinan Bank Jatim terkait kasus Tindak Pidana Pencucian Uang (TPPU) dan dugaan Gratifikasi, pada Kamis (2/12/2021).
Kedua petinggi bank tersebut diketahui, Kepala Cabang Bank Jatim Kraksaan Wawan Rachmanto, dan Pemimpin Bidang Operasional (PBO) Bank Jatim Kraksaan, Imam Nugroho. Keduanya langsung mendatangi ke Gedung Merah Putih KPK RI di Jakarta.
“Penyidikan perkara dugaan pidana korupsi suap, gratifikasi dan TPPU, di lingkungan Pemerintah Kabupaten Probolinggo tahun 2021. Dengan tersangka Puput Tantriana Sari Dkk,” tulis Plt. Juru Bicara KPK RI, Ali Fikri mengutip dari Timesindonesia.co.id jejaring media Suara.com, Jumat (3/12/2021).
Kendati telah ada ratusan saksi yang diperiksa, KPK belum menetapkan tersangka baru.
Sementara itu, 20 tersangka lain, sebagai penerima suap, berkasnya sudah dilimpahkan ke Pengadilan Tipikor Jatim.
KPK masih terus menggali data dan bukti-bukti kasus suap jual beli jabatan kepala desa (kades) di lingkungan Pemerintah Kabupaten Probolinggo.
Selain itu, KPK juga mendalami kasus lain yang menjerat mantan Bupati Probolinggo Puput Tantriana Sari dan suaminya mantan anggota DPR RI Hasan Aminuddin terkait kasus Gratifikasi serta TPPU.
Sumber: TIMES Indonesia
Baca Juga: Geledah 2 Lokasi, KPK Sita Dokumen Hingga Alat Elektronik Di Kasus Bupati Probolinggo
Berita Terkait
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 5 HP Murah RAM 8 GB Memori 256 GB untuk Mahasiswa, Cuma Rp1 Jutaan
- Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
- 5 Sunscreen Terbaik Mengandung Kolagen untuk Usia 50 Tahun ke Atas
- 8 Lipstik yang Bikin Wajah Cerah untuk Ibu Rumah Tangga Produktif
Pilihan
-
Vinfast Limo Green Sudah Bisa Dipesan di GJAW 2025, Ini Harganya
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
Terkini
-
AgenBRILink Mulya Motor Hadirkan Layanan Keuangan hingga ke Pelosok
-
Konsisten Dukung Asta Cita, BRI Dorong Pertumbuhan Inklusif lewat Penyaluran KUR
-
Akses Jalan Malang-Lumajang Ditutup Usai Erupsi Gunung Semeru, Ini Penjelasan Polisi
-
BRI Pimpin Sindikasi Rp5,2 Triliun untuk SSMS, Perkuat Dukungan pada Sektor Agribisnis Nasional
-
BRI Sabet Penghargaan ASRA 2025 untuk Laporan Keberlanjutan Terbaik