SuaraMalang.id - Sejumlah 15 saksi kasus Tindak Pidana Pencucian Uang (TPPU) dan gratifikasi dengan tersangka Bupati Probolinggo nonaktif Puput Tantriana Sari dan Hasan Aminuddin kembali diperiksa KPK.
Penyidik KPK memeriksa belasan saksi itu di Mapolresta Probolinggo, Jawa Timur, Rabu (24/11/2021). Berikut 15 orang saksi yang diperiksa KPK seperti diberitakan TIMES Indonesia jejaring media Suara.com :
1. HADI DJOKO PURWANTO Wiraswasta
2. ABDUL HAFID AMINUDDIN Wiraswasta
3. MUDJITO S.Sos.,MM. Camat Maron
4. MIMIK Kabid Penanaman Modal - Dpmptsp
5. PITRA JAYA KUSUMA Ajudan Bupati Probolinggo
6. FAISAL RAHMAN Ajudan Bupati Probolinggo
7. HERI SUDJONO (Ex) Sekretaris Dinas Perumahan Dan Pemukiman
8. Ir. ANGGIT HERMANUADI, M.Si (Ex) KEPALA BAPPEDA KAB. PROBOLINGGO
9. GANDHI HARTOYO DIREKTUR PERUSAHAAN AIR MINUM (PDAM) KAB PROBOLINGGO
10. YUDHI WIBOWO Kabag Administrasi PDAM Kab. Probolinggo
11. SYAIFUL ANAM Kasubbbag. Kas Bendahara PDAM Kab. Probolinggo
12. TANTO WALONO (Ex) KEPALA BADAN KEUANGAN DAERAH
13. NURUL WAHIDAH STAF LOGISTIK YAYASAN PONDOK HATI
14. AGUS BUDIANTO Sekretaris Camat Maron
15. ASRUL BUSTAMI Kabid Bina marga Kab. Probolinggo.
Seperti diberitakan, eks Bupati Probolinggo Puput Tantriana Sari dan suaminya yang anggota DPR RI, Hasan Aminuddin ditetapkan sebagai tersangka kasus gratifikasi dan TPPU, pada Selasa (12/10/2021) lalu.
Sebelumnya, pasangan suami istri itu terjaring OTT KPK terkait kasus suap jual beli jabatan PJ kepala desa. KPK juga menetapkan 20 orang lainnya tersangka yang mayoritas merupakan ASN di lingkungan Pemkab Probolinggo.
Berita Terkait
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
Terkini
-
Akses Jalan Malang-Lumajang Ditutup Usai Erupsi Gunung Semeru, Ini Penjelasan Polisi
-
BRI Pimpin Sindikasi Rp5,2 Triliun untuk SSMS, Perkuat Dukungan pada Sektor Agribisnis Nasional
-
BRI Sabet Penghargaan ASRA 2025 untuk Laporan Keberlanjutan Terbaik
-
BRI Hadirkan RVM di KOPLING 2025 Lewat Program Yok Kita Gas
-
Berpartisipasi dalam PRABU Expo 2025, BRI Perkuat Ekosistem Ekonomi Kerakyatan Modern