SuaraMalang.id - Polisi menetapkan ibu berinisial DD yang membuang bayinya sendiri di Desa Ledoksari Kecamatan Tumpang Kabupaten Malang menjadi tersangka.
Kasatreskrim Polres Malang AKP Donny K. Baralangi menjelaskan penetapan tersangka itu bahwa DD, yang juga mahasiswi kebidanan itu sengaja mengakui sengaja membuang bayi itu.
"Ibu itu memang tidak berkenan dengan kehamilannya, karena hasil di luar nikah," kata Donny, Selasa (19/10/2021).
Donny menjelaskan, meskipun jadi tersangka, DD tidak dilakukan penahanan. Alasannya adalah kondisi kesehatan DD. DD saat ini tengah dirawat jalan di Rumah Sakit Syaiful Anwar (RSSA) Kota Malang.
Baca Juga: Kabar Gembira! Bupati Malang Janjijan Insentif Guru PAUD Naik Tahun Depan
"Kami tidak lakukan penahanan tidak memungkinkan untuk ditahan. Dan kami saat ini tetap pantau kesehatannya," imbuhnya.
Sementara itu, polisi saat ini telah mengantongi identitas bapak dari bayi yang dibuang DD. Donny menjelaskan, pacar dari DD saat ini tengah berada di Sumba Nusa Tenggara Timur (NTT).
"Kami sudah dapat informasi saat ini di Sumba," tutur dia.
Sebelumnya, warga Desa Ledoksari digegerkan dengan penemuan bayi Kamis (14/10/2021) lalu sekitar pukul 09.30.
Bayi laki-laki tersebut pun langsung dirawat sementara oleh Camat Tumpang Sukarlin. Namun kekinian bayi itu telah diserahkan ke keluarga DD dengan sepengetahuan DD.
Baca Juga: Geger Pedagang Bakso Ditemukan Gantung Diri di Kawasan Stadion Gajayana Malang
Polisi pun tidak membutuhkan waktu lama untuk menemukan pembuang bayi itu.
Berita Terkait
-
6 Fakta Dokter di Malang Diduga Lecehkan Pasien, Kini Dinonaktifkan dari RS
-
Marak Dokter Cabuli Pasien Terbaru di RS Malang, Wamenkes Ogah Ampuni Pelaku: Cederai Sumpah Dokter!
-
Usai Bandung dan Garut, Giliran Dokter di Malang Diduga Lakukan Pelecehan di Rumah Sakit
-
Picu 'Bencana' di Malang, Ini Aturan Penerbangan Balon Udara dan Sanksi Bagi yang Melanggar
-
7 Tempat Wisata di Malang, Liburan Seru Sambil Menikmati Udara Sejuk
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
Pilihan
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
Terkini
-
Dinilai Sangat Strategis, Pembangunan Tol Malang - Kepanjen Butuh Dana Rp 7,5 Triliun
-
Sekolah Rakyat akan Dibuka di Malang, Ini Kategori Siswanya
-
Pencurian di Malang, CCTV Bongkar Aksi 2 Maling
-
Skandal Rupadaksa Guncang UIN Malang, Rektorat Turun Tangan: Terancam Sanksi Berat
-
Misteri Tumpukan Sampah di Singosari Malang, Tutupi Jalan Desa