SuaraMalang.id - Survivors tidak bosan dimanjakan dengan item-item gratis berkat kode redeem Free Fire. Terbaru, ada kode redeem FF 13 Oktober 2021 yang bisa segera kalian klaim hadiahnya.
Sebanyak 19 kode redeem FF dibagikan hari ini. Bocoran hadiah menarik salah satunya birisi bundle Spirit of Booyah.
Namun, apabila kalian masih bingung bagaimana cara klaim kode redeem FF 13 Oktober 2021, ikuti petunjuk berikut ini.
- Buka situs resmi redemption Reward FF Garena dengan alamat https://reward.ff.garena.com/id
- Login ke akun pemain. Cara login tersedia dalam enam pilihan, yaitu melalui Facebook, VK, Google, Huawei, Apple, dan Twitter.
- Ketikkan salah satu kode redeem FF 13 Oktober 2021 di dalam kotak redemption.
Klik tombol Konfirmasi. - Jika berhasil, pemain akan menerima hadiah. Item dapat ditemukan di bagian Vault di dalam game.
- Biasanya, proses pemberian hadiah akan memakan waktu sekitar 30 menit hingga 24 jam.
Berikut ini daftar kode redeem yang bisa diklaim pemain untuk mendapat item gratis berdasarkan unggahan akun @freefirebgid dan saluran YouTube Revi Septiana, Attana Nafwa, dan Ridan Gaming.
- FFIM-GFBV-4CR4 (2x Diamond Royale Voucher, Steffie, 5x Silver FFIM, Ocean Predator)
- FF10-TD3C-CA4R (1x Spirit of Booyah (Mask) & Special Ops Loot Crate)
- FF10-X5A8-9WNF (1x Psycho Maniac Head & 1x Halloween Triple Loot Crate)
- FF10-617K-GUF9
- FF9M-2GF1-4CBF
- FF9M-N7P8-EUCH
- FF9M-J476-HHXE
- FFLC-46YS-CT03
- FFMK-6XNW-SU4K
- FFS7-SUD6-6P9B
- FFUE-5EOQ-3B9K
- FFNB-FMTL-R65Z
- FFQR-2VSF-51WR
- FF3G-TE3L-AYEX
- FF10-KB84-9VXB
- FF33-GVQD-P33P
- FF10-7NQ4-X9U3
- FFBY-AA80-4S6R
- FF08-766D-KFSY
Ketika mengklaim kode redeem, penting diingat bahwa kode redeem FF hanya terdiri dari 12 karakter yang merupakan kombinasi antara huruf kapital dan angka. Jika lebih dari 12 karakter maka dipastikan itu bukan kode redeem untuk FF.
Tak hanya itu, sebagian besar kode redeem FF memiliki batas waktu pemakaian, sehingga pemain harus segera mengklaim kode redeem FF 13 Oktober 2021 sebelum limit. Semoga beruntung! [Lintang Siltya Utami]
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Emas dan Perak Meroket Ekstrem, Analis Prediksi Tren Bullish Paling Agresif Abad Ini
-
Rumus Keliling Lingkaran Lengkap dengan 3 Contoh Soal Praktis
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
Terkini
-
4 Fakta Yai Mim Mau Damai dengan Sahara, Sebut Kasusnya Sepele: Orang Jatuh Cinta!
-
Ricuh STM Turen Malang Usai Pentas Seni HUT Sekolah, Kantor Rusak dan 7 Siswa Terluka
-
CEK FAKTA: Mahasiswa Protes Program MBG Saat Ramadhan, Benarkah?
-
Presiden Prabowo Bagi-bagi Kaos Sepanjang Jalan Menuju SMA Taruna Nusantara Malang
-
7 Fakta Pembunuhan Wanita Open BO di Malang, Pelaku Minta Maaf Sebelum Korban Tewas!