SuaraMalang.id - Sebuah video yang memperlihatkan seorang pedagang es keliling yang berjualan dibantu oleh 'robot'. Bahkan, pedagang itu pun menamai jualannya tersebut dengan es robot 2000.
Video yang menunjukkan aksi penjual es robot tersebut diunggah oleh akun Twitter @anonbadut. "warga umkm bukit algoritma," cuit akun tersebut disertai video.
Dalam video terlihat seorang pedagang yang tengah duduk di belakang kotak bekas tempat minuman berwarna merah. Di atasnya terdapat alat seperti bekas printer yang sudah dimodifikasi.
Di belakang alat itu terdapat beberapa kotak berisi serbuk minuman rasa-rasa. Beberapa anak kecil pun terlihat antri di dekat penjual tersebut.
Baca Juga: Memungut Beras yang Tercecer di Jalanan, Aksi Kakek Tua Ini Bikin Warganet Mewek
Diketahui pedagang tersebut berjualan es di Padalarang, Kabupaten Bandung Barat, Jawa Barat.
Akun tersebut juga menjelaskan bagaimana mekanisme dalam berjualan. Pertama, penjual menuang serbuk minuman dan es batu ke gelas. Selanjutnya gelas ditaruh di wadah kiri atau kanan. Selang pun otomatis berhenti di kiri atau kanan dan air mengalir beberapa detik lalu berhenti otomatis.
Pengaduk atau blender dipasang manual, berputar beberapa detik lalu berhenti otomatis. Minuman pun siap dinikmati.
Sontak saja, cuitan tersebut mengundang beragam komentar dari warganet.
"wkwk dari printer," ujar @sert***
Baca Juga: Detik-detik Moge Terbakar di Jalur Wisata Gunung Bromo
"Cyberpunk 2077," kata @pat***
Berita Terkait
-
Rela Iuran Selama 3 Tahun, Warga Grobogan Lakukan Perbaikan Jalan Mandiri
-
Satpam Bekuk Pria Nyamar Jadi Perempuan di Masjid NTB: Ngaku Dapat Bisikan Gaib
-
The Wild Robot Escapes, Kisah Epik Tentang Rumah, Cinta, dan Kebebasan
-
Viral Belanja Jutaan di PIM Pakai M-Banking Palsu, Cewek Hijab 'Pengedit Andal' Dicokok di Hotel OYO
-
Profil UD Sentoso Seal, Distributor Oli yang Tahan Ijazah dan Potong Gaji Karyawan Jika Salat Jumat
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
Terkini
-
Dinilai Sangat Strategis, Pembangunan Tol Malang - Kepanjen Butuh Dana Rp 7,5 Triliun
-
Sekolah Rakyat akan Dibuka di Malang, Ini Kategori Siswanya
-
Pencurian di Malang, CCTV Bongkar Aksi 2 Maling
-
Skandal Rupadaksa Guncang UIN Malang, Rektorat Turun Tangan: Terancam Sanksi Berat
-
Misteri Tumpukan Sampah di Singosari Malang, Tutupi Jalan Desa