SuaraMalang.id - Sebuah video rekaman CCTV yang memperlihatkan dua orang pria mencuri motor, viral di media sosial. Dalam video terlihat motor tersebut terparkir di pinggir jalan.
Video tersebt diunggah ulang oleh akun instagram @malangraya_info.
Dalam video terlihat dua orang yang mengendarai sepeda motor, berhenti di pinggir jalan. Keduanya sempat melihat kondisi sekeliling. Sebelumnya juga terlihat seorang yang lewat di dekat mereka.
Kemudian salah seorang turun dari motor dan menuju ke motor yang sedang diparkir. Pria tersebut kemudian melakukan sesuatu pada bagian kunci motor. Tak lama, hanya sekitar 20 detik, dia pun berhasil membawa kabur motor tersebut.
Baca Juga: Unik! Kisah Wanita Punya Saudara Kembar 2 Tahun Lebih Tua, Begini Penjelasannya
Diketahui, peristiwa tersebut terjadi di jalan Kaliurang, Kota Malang, JAWA Timur. Tepatnya di barbershop Captain depannya Galaxy Solusindo sekitar jam 20.00 WIB. Sementara yang kehilangan motor adalah karyawan Barber.
Unggahan yang sudah dilihat oleh lebih dari 24 ribu akun tersebut pun memantik reaksi dari warganet.
“Setidak e lek parkir yo setang dikunci karo kuncine dicabut ngono loh. Maling e nyolong e kegampangen iki.,” ujar @sup***
“Diati ati dewe mas, aku dewe wes dadi korban e sabtu wingi ndek sawojajar,” kata @37w***
“padahal yo gae nmax sing jelas jelas regone luweh larang, kenopo gak mbok.dol nmaxmu terus mbok tukokne 2 pedah masio elek elekan penting halal gblk,” timpal @brn***
Baca Juga: Tembus Trending Topic, 6 Fakta Debut Solo Lisa BLACKPINK Bertajuk Lalisa
“Gk eruh wedi rekk...,” ucap @bul**
“Semoga segera tertangkap...polisi..polisi..polisi,” ujar @sin**
“Hanya butuh beberapa detik saja,” timpal @red***
Kontributor : Fisca Tanjung
Berita Terkait
-
Kamera HP Android Bikin Ariel Noah Dikira Parto, Samsung Tawarkan Galaxy S24 Ultra
-
Viral Potret Ariel Noah Dicap Mirip Parto, Merek HP-nya Jadi Sorotan
-
Guru Honorer Pecah Tangis usai Lulus PNS, Dulu Belasan Tahun Digaji Cuma Ratusan Ribu
-
Sukses Digelar, Kompetisi Dahua Technology Indonesia Tingkatkan Kualitas Installer CCTV
-
Zulhas Kunjungi Jokowi, Dokter Tifa Lontarkan Sindiran Telak: Takut?
Terpopuler
- Harta Kekayaan Roy Suryo yang Dituduh sebagai Pemilik Akun Fufufafa
- TikToker Intan Srinita Minta Maaf Usai Sebut Roy Suryo Pemilik Fufufafa, Netizen: Tetap Proses Hukum!
- Beda Respons Ariel NOAH dan Raffi Ahmad Kunjungi Patung Yesus Sibea-bea
- Reaksi Tajam Lex Wu usai Ivan Sugianto Nangis Minta Maaf Gegara Paksa Siswa SMA Menggonggong
- Innalillahi, Elkan Baggott Bawa Kabar Buruk Lagi H-1 Timnas Indonesia vs Jepang
Pilihan
-
Sah! BYD Kini Jadi Mobil Listrik Paling Laku di Indonesia, Kalahkan Wuling
-
Penyerangan Brutal di Muara Komam: Dua Korban Dibacok, Satu Tewas di Tempat
-
Kata Irfan Setiaputra Usai Dicopot Erick Thohir dari Dirut Garuda Indonesia
-
5 Rekomendasi HP Rp 6 Jutaan Spek Gahar, Terbaik November 2024
-
Lion Air Bikin Aturan Baru Mulai 1 Desember: Bawa Kardus Besar, Siap-Siap Rogoh Kocek Lebih Dalam!
Terkini
-
Oknum Polisi di Kediri Terlibat Jaringan Narkoba, Ancam Dipecat
-
Nostalgia Masa Kecil di Kediri, Risma Komitmen Pendidikan Gratis untuk Santri
-
Survei Polbrain: Khofifah Unggul, Risma Masih Berpeluang Menang
-
Target PAD Malang Turun Rp161 Miliar, DPRD-Pemkot Sepakati KUA-PPAS 2025
-
UMKM Lokal Dilibatkan! Simak Program Makan Siang Gratis untuk Siswa SD di Kota Malang