4. Cwie Mie Malang
Cwie Mie Malang adalah makanan khas Malang yang sekilas terlihat seperti mie ayam biasa, hanya saja daging ayamnya disuwir halus menyerupai abon. Rasa mie-nya unik, beda dengan mie ayam biasa serta disajikan dengan selada segar dan mangkuk yang terbuat dari pangsit.
5. Orem-Orem
Kamu mungkin jarang melihat penjual makanan khas Malang satu ini di luar daerah Malang. Orem-Orem adalah kuliner tradisional khas Malang dengan komposisi irisan ketupat dan daging ayam yang dimasak dengan kuah santan yang kental, mirip seperti opor atau lodeh.
Baca Juga: Tawarkan Rasa Autentik, 5 Pusat Jajanan Kuliner Singapura Ini Diakui Michelin
Makanan asal Malang ini sangat nikmat disajikan dengan rasa pedas yang menggelegar. Biasanya penjual Orem-Orem tidak memasak dengan kompor melainkan dengan bara api arang sehingga kuliner khas Malang ini memiliki citarasa yang khas.
6. Tempe Mendol
Tempe Mendol adalah camilan berbahan dasar halusan tempe yang dicampur dengan bumbu rempah seperti kunyit, bawang merah, dan bawang putih lalu digoreng.
Bentuk unik kuliner khas Malang ini berbeda dengan sajian tempe lainnya. Makanan khas Malang ini dapat dimakan dengan kecap dan sambal sesuai seleramu.
7. Rujak Gobet
Baca Juga: Pusat Jajanan Kuliner Singapura Ini Jadi Pilihan Selebriti Hingga Pemimpin Dunia
Rujak khas Kota Malang ini memiliki paduan rasa pedas, manis dan asam menjadi satu dalam sajian kuliner dengan isi aneka buah.
Berita Terkait
-
Marak Dokter Cabuli Pasien Terbaru di RS Malang, Wamenkes Ogah Ampuni Pelaku: Cederai Sumpah Dokter!
-
Usai Bandung dan Garut, Giliran Dokter di Malang Diduga Lakukan Pelecehan di Rumah Sakit
-
7 Kuliner Khas Pekalongan yang Wajib Dicoba, Dari Garang Asem Hingga Kopi Tahlil
-
Picu 'Bencana' di Malang, Ini Aturan Penerbangan Balon Udara dan Sanksi Bagi yang Melanggar
-
7 Tempat Wisata di Malang, Liburan Seru Sambil Menikmati Udara Sejuk
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Kabar Duka, Hotma Sitompul Meninggal Dunia
- HP Murah Oppo A5i Lolos Sertifikasi di Indonesia, Ini Bocoran Fiturnya
Pilihan
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
Terkini
-
Dinilai Sangat Strategis, Pembangunan Tol Malang - Kepanjen Butuh Dana Rp 7,5 Triliun
-
Sekolah Rakyat akan Dibuka di Malang, Ini Kategori Siswanya
-
Pencurian di Malang, CCTV Bongkar Aksi 2 Maling
-
Skandal Rupadaksa Guncang UIN Malang, Rektorat Turun Tangan: Terancam Sanksi Berat
-
Misteri Tumpukan Sampah di Singosari Malang, Tutupi Jalan Desa