SuaraMalang.id - Kedua orang tua Ayu Ting Ting, Ayah Rozak dan Umi Kalsum sakit hari dan menutup pintu maaf untuk haters KD alias Kartika Damayanti. Saking kesalnya, mereka ingin memenjarakan ortu dari haters tersebut.
"Kita kalau misal hukumnya ada buat menjarain orangtuanya, kita penjarain kemarin orangtuanya," kata Umi Kalsum dikutip dari YouTube KH Infotainment, Selasa (3/8/2021).
Tujuan memenjarakan, lanjut Umi Kalsum, supaya KD segera balikke Indonesia. Seperti diketahui KD ternyata bekerja di Singapura saat didatangi Ayah Rozak dan istri di Bojonegoro, Jawa Timur, belum lama ini.
"Kita tahan (orangtua KD) buat dia (KD) kembali ke Jakarta," lanjut dia.
Baca Juga: Ngotot Penjarakan KD, Hotman Paris Nasihati Ayu Ting Ting dan Keluarganya
Meski demikian, Umi Kalsum menegaskan tak bermaksud mengancam orangtua KD. Sebab, menurutnya, kesalahan seorang anak yang sudah dewasa tak bisa dibebankan kepada orang tuanya
"Bukannya kita ngancam ya, tapi kalau emang bisa orangtuanya buat jaminan kita iniin," bebernya.
Ayah Rozak turut kesal dan mengaku takkan tinggal diam hanya menunggu KD mempertanggungjawabkan perbuatannya. Ayah Ayu Ting Ting itu tak menjelaskan detil apa yang akan dilakukan jika KD tak kunjung pulang ke Indonesia.
"kalau dia (KD) nggak pulang juga tunggu aja nanti, lihat tanggal mainnya," timpal Ayah Rozak.
Namun, mereka menegaskan kali ini ujaran kebencian yang dilontarkan @gundik_empang sudah amat keterlaluan.
Baca Juga: 5 Kontroversi Ayah Rozak, Dituding Body Shaming sampai Labrak Haters Ayu Ting Ting
"Ibu juga ngapain ya jauh-jauh nyamperin orang kaya gitu kalau nggak bener-bener perasaannya (tersakiti)," ungkap Umi Kalsum.
Berita Terkait
-
Tiru Gaya Berpakaian Idol K-Pop, Outfit Ayu Ting Ting Selama Liburan di Jepang Panen Pujian
-
Penuhi Janji ke Anak, Ayu Ting Ting Boyong Keluarga Liburan ke Jepang
-
Nominal THR Dibandingkan dengan Ayu Ting Ting, Dewi Perssik Beri Reaksi Tak Terduga
-
Pesan Titiek Puspa Saat Kris Dayanti Terjun ke Dunia Politik
-
Titiek Puspa Meninggal Dunia, Kris Dayanti Minta Maaf Gara-Gara Sering Telat Angkat Telepon
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
BRImo Versi Bilingual Hadir: Transaksi Makin Lancar, Pengguna Makin Puas
-
Dinilai Sangat Strategis, Pembangunan Tol Malang - Kepanjen Butuh Dana Rp 7,5 Triliun
-
Sekolah Rakyat akan Dibuka di Malang, Ini Kategori Siswanya
-
Pencurian di Malang, CCTV Bongkar Aksi 2 Maling
-
Skandal Rupadaksa Guncang UIN Malang, Rektorat Turun Tangan: Terancam Sanksi Berat