SuaraMalang.id - Ayu Ting Ting ogah berdamai dengan haters diketahui bernama Kartika Damayanti, seorang pekerja migran di Singapura. Bahkan menyeretnya ke ranah hukum.
Ya, belum lama ini orang tua Ayu Ting Ting juga telah 'melabrak' rumah penghina sang putri. Umi Kalsum dan Abdul Rozak mendatangi kediaman orang tua Kartika Damayanti di Bojonegoro Jawa Timur.
Terhadap haters-nya tersebut, Ayu sendiri juga memendam kejengkelan. Pelantun Sambalado itu meluapkan emosinya saat mengisi acara talkshow Brownis.
Dalam cuplikan video yang diunggah ulang akun IG @lambepelakor_, Ayu Ting Ting bersama Ivan Gunawan dan Ruben Onsu meminta Kartika Damayanti untuk segera pulang ke Indonesia.
Baca Juga: Terkumpul 15 Ribu Tanda Tangan Petisi Blacklist Ayu Ting Ting, Warganet: Artis Tidak Sopan
"Mbak Kartika Damayanti mungkin lagi nonton Brownis ya. Apa kabar mbak Kartika? Sehat-sehat ya, jadi nanti pas pulang ke Jakartanya nggak sakit," ucap Ivan Gunawan, mengutip dari MataMata.com, Senin (2/8/2021).
"Kartika Damayanti pulang neng pulang neng ya. Jangan minta maaf aja ah, udah begini minta maaf," ucap Ruben.
Ibu satu anak itu kemudian terpancing emosi dan melontarkan kekesalannya.
"Pulaaaang, sampe kapan setahun dua tahun gue tungguin lo pulang. Ayo pulaaang. Gemeees," teriak Ayu Ting Ting.
Melihat reaksi Ayu Ting Ting, netizen langsung nyinyir. Netizen menilai kalau sikap pedangdut asal Depok itu terlalu berlebihan dan mengintimidasi.
Baca Juga: Keluarga KD Syok, Partai Ini Pasang Badan Siap Polisikan Orangtua Ayu Ting Ting
"Diiih mengintimidasi ini mah sama aja, norak," tulis netizen.
Berita Terkait
-
Beda Nasib Usai Kasih THR ke Warga, Intip Tarif Manggung Ayu Ting Ting dan Dewi Perssik
-
Pantas Berkah, Detail Uang THR yang Diberi Ayu Ting Ting ke Warga Terungkap
-
Ayu Ting Ting Mau Boyong Keluarga Liburan ke Jepang
-
Ada Kesedihan di Balik Perayaan Idul Fitri Keluarga Ayu Ting Ting
-
Ada yang Berbeda di Lebaran Ayu Ting Ting Tahun Ini
Terpopuler
- Kode Redeem FF 2 April 2025: SG2 Gurun Pasir Menantimu, Jangan Sampai Kehabisan
- Ruben Onsu Pamer Lebaran Bareng Keluarga Baru usai Mualaf, Siapa Mereka?
- Aib Sepak Bola China: Pemerintah Intervensi hingga Korupsi, Timnas Indonesia Bisa Menang
- Suzuki Smash 2025, Legenda Bangkit, Desain Makin Apik
- Rizky Ridho Pilih 4 Klub Liga Eropa, Mana yang Cocok?
Pilihan
-
Demi Jay Idzes Merapat ke Bologna, Legenda Italia Turun Gunung
-
Misi Mathew Baker di Piala Asia U-17 2025: Demi Negara Ibu Tercinta
-
Dear Timnas Indonesia U-17! Awas Korsel Punya Dendam 23 Tahun
-
Piala Asia U-17: Timnas Indonesia U-17 Dilumat Korsel Tanpa Ampun
-
Media Korsel: Hai Timnas Indonesia U-17, Kami Pernah Bantai Kalian 9-0
Terkini
-
Habbie, UMKM Telon Aromatik Terbaik Siap Ekspansi Pasar Global Bersama BRI
-
4 Wisata di Kawasan Cangar Ditutup Usai Longsor yang Hempaskan 2 Mobil
-
BRI Raih Penghargaan Internasional Atas Prestasi Wujudkan Pertumbuhan Ekonomi yang Bertanggung Jawab
-
Petasan Lukai Pemiliknya di Malang, Korban Sampai Harus Dioperasi
-
Bos BRI: Keamanan dan Kenyamanan Nasabah Jadi Prioritas Utama