SuaraMalang.id - Pengusaha asal Kota Malang Gilang Widya Pramana resmi menjadi Presiden Arema FC sejak Minggu (6/6/2021). Dinobatkannya pria yang dijuluki 'Crazy Rich Malang' ini dipilih langsung oleh CEO Arema FC Iwan Budianto.
Penunjukan Gilang Widya Pramana sebagai presiden baru di klub tersebut berdasarkan kesepakatan pemegang saham lainnya. Gilang sendiri juga diketahui telah membeli sebagian saham di Arema FC.
Sebelum terjun ke dunia sepak bola, pria kelahiran 4 Mei 1989 ini sudah terkenal dengan beragam bisnisnya. Pengusaha royal ini mencuat lewat bisnis transportasi Juragan 99 Trans, hingga bisnis kecantikan MS Glow.
Pria yang mengawali bisnis dengan membuka usaha cuci motor bertarif Rp 5.000 ini juga terkenal ‘doyan’ membagi-bagikan sebagian rezekinya kepada orang lain. Tak tanggung-tanggung, tak hanya masyarakat kalangan menengah ke bawah saja yang mendapatkan pemberiannya, kalangan artis pun turut kecipratan rezeki darinya.
Baca Juga: Catat, Ini Daftar 10 SMP Negeri Favorit di Kota Malang
Ini dia deretan hal tak terduga yang dilakukan oleh Gilang.
1.Bagi-bagi Makanan ke Ojek Online dengan Ferrari
Aksi mulia membagikan makanan ke ojek online (ojol) ini dibagikan oleh Gilang di media sosial. Ferrari itu berhenti di pinggir jalan untuk membagikan makanan kepada sejumlah driver ojek online. Terlihat istri pemilik PO Juragan 99 Trans itu menyiapkan bungkus makanan untuk diberikan kepada mereka yang membutuhkan.
2. Memberi Hadiah Mobil Rp 500 Juta ke YouTuber Arief Muhammad
Soal memberikan hadiah, Gilang rupanya juga tak pandang status siapa yang akan ia berikan hadiah. Beberapa waktu lalu, Gilang memberikan YouTuber Arief Muhammad berupa mobil seharga Rp 500 jutaan.
Baca Juga: Arema FC Dipastikan Ambil Bagian di Turnamen Piala Wali Kota Solo
Awalnya Arief Muhammad hanya bercanda ingin miliki mobil tersebut. Namun, candaannya ditanggapi serius dan Gilang benar-benar memberi mobil tersebut untuk Arief. Mendengar hal ini Arief speechless dan membuat konten khusus untuk hadiah istimewa tersebut.
Berita Terkait
-
Pertandingan Arema FC vs Persebaya Surabaya Dipastikan Bakal Digelar di Bali
-
6 Fakta Dokter di Malang Diduga Lecehkan Pasien, Kini Dinonaktifkan dari RS
-
Marak Dokter Cabuli Pasien Terbaru di RS Malang, Wamenkes Ogah Ampuni Pelaku: Cederai Sumpah Dokter!
-
Usai Bandung dan Garut, Giliran Dokter di Malang Diduga Lakukan Pelecehan di Rumah Sakit
-
Picu 'Bencana' di Malang, Ini Aturan Penerbangan Balon Udara dan Sanksi Bagi yang Melanggar
Tag
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- 7 Rekomendasi Sabun Pemutih Wajah, Harga Terjangkau Kulit Berkilau
Pilihan
-
Djenahro Nunumete Pemain Keturunan Indonesia Mirip Lionel Messi: Lincah Berkaki Kidal
-
7 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Layar AMOLED Terbaik April 2025
-
Perbandingan Spesifikasi vivo V50 Lite 4G vs vivo V50 Lite 5G, Serupa Tapi Tak Sama!
-
PT LIB Wajib Tahu! Tangan Dingin Eks Barcelona Bangkitkan Liga Kamboja
-
Pembayaran Listrik Rumah dan Kantor Melonjak? Ini Daftar Tarif Listrik Terbaru Tahun 2025
Terkini
-
Inovasi dan Tradisi: Sinergi BRI dan Pengusaha Batik Tulis
-
BRImo Versi Bilingual Hadir: Transaksi Makin Lancar, Pengguna Makin Puas
-
Dinilai Sangat Strategis, Pembangunan Tol Malang - Kepanjen Butuh Dana Rp 7,5 Triliun
-
Sekolah Rakyat akan Dibuka di Malang, Ini Kategori Siswanya
-
Pencurian di Malang, CCTV Bongkar Aksi 2 Maling