SuaraMalang.id - Polisi menyarankan warga Kabupaten Lumajang Jawa Timur memasang GPS ke hewan ternak, menyusul maraknya pencurian sapi.
Kapolres Lumajang AKBP Eka Yekti Hananto Seno mengatakan, telah mengimbau masyarakat agar memasang GPS ke hewan ternaknya, khususnya sapi, merespon semakin meresahkannya kasus pencurian sapi.
"Selain sapi, GPS bisa juga dipasang di kendaraan motor dan mobil. Jika ada masyarakat kehilangan sapi maupun kendaraan maka dapat segera ditemukan dengan sangat cepat dan akurat," katanya dikutip dari Suarajatimpos.com jaringan Suara.com, Jumat (23/4/2021).
Ia menambahkan, bagi masyarakat yang memiliki hewan ternak dan belum dipasang GPS pada ternak, masyarakat bisa membeli alat GPS secara online.
Baca Juga: Catat! ASN Pemkab Lumajang beserta Keluarganya Dilarang Mudik 2021
"Harga GPS cukup murah dengan harga Rp 80 ribu dengan kualitas tinggi, atau masyarakat bisa menghubungi Polres Lumajang untuk mendapatkan GPS tersebut dan kemudian dipasang di hewan ternak mereka," sambungnya.
Ia berharap imbauan tersebut dapat didukung seluruh warga agar tercipta keamanan bersama.
"Saya berharap kepada masyarakat untuk peduli juga dengan keamanan harta bendanya, kami Polres Lumajang bekerjasama dengan 3 Pilar meningkatkan sinergitas untuk memberikan rasa aman dan nyaman untuk Lumajang," pungkasnya.
Berita Terkait
-
Berkah Ramadan: Perajin Lumajang Kebanjiran Order Lukisan Bakar Kaligrafi
-
Pasang GPS Tracker di Kendaraan Sekarang Bisa dengan Sistem Sewa
-
Terjebak Macet? Jangan Panik! Ini 4 Jurus Jitu Bikin Perjalanan Tetap Asyik
-
Panduan Lengkap Memilih GPS Mobil: Dari Fitur, Harga, Hingga Cara Pasang!
-
Waspada Laundry GPS! Begini Modus Pencurian Mobil Rental Terbaru
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
Dinilai Sangat Strategis, Pembangunan Tol Malang - Kepanjen Butuh Dana Rp 7,5 Triliun
-
Sekolah Rakyat akan Dibuka di Malang, Ini Kategori Siswanya
-
Pencurian di Malang, CCTV Bongkar Aksi 2 Maling
-
Skandal Rupadaksa Guncang UIN Malang, Rektorat Turun Tangan: Terancam Sanksi Berat
-
Misteri Tumpukan Sampah di Singosari Malang, Tutupi Jalan Desa