SuaraMalang.id - Jadwal Imsakiyah Kota Malang dan sekitarnya, Rabu 21 April 2021.
Ada keberkahan sahur puasa Ramadhan. Itu lah mengapa Rasulullah menganjurkan sahur sebelum metahari terbit.
Ya, dilansir dari nu.or.id, diriwayatkan dari Anas ra, Rasulullah saw bersabda, “Sahurlah kalian, karena sesungguhnya dalam sahur itu mengandung keberkahan.” (HR Syaikhani)
Dalam hadits lain, sahur lebih dianjurkan untuk dilakukan di penghujung malam menjelang imsak.
Baca Juga: Tips Jaga Berat Badan Selama Puasa Ramadhan
Berikut Jadwal Imsakiyah Kota Malang dan sekitarnya, Rabu 21 April 2021;
Imsak 04:05
Subuh 04:15
Dhuhur 11:30
Ashar 14:51
Baca Juga: Ayana Moon Cerita Puasa Ramadhan Perdana di Korea, Cuma Tahan 2 Minggu
Magrib 17:30
Mencermati hadits di atas, orang yang sahur akan mendapatkan keberkahan yang tidak diperoleh bagi orang yang tidak sahur.
Dalam kitab Is’afu Ahl al-Iman bi Wadza’if Syahri Ramadhan (hal. 59-60), Syekh Hasan al-Masyath menjelaskan secara logis dan sistematis hikmah di balik kesunnahan sahur tersebut.
"Inilah yang dimaksud dengan ‘memperoleh keberkahan’ sebagaimana hadits di atas. Menurutnya, Rasulullah saw telah menganjurkan sahur, dan sebagai sunahnya, umat Islam pun mengikutinya. Andai saja Rasulullah saw tidak sahur, umatnya pun akan demikian karena menganggap ‘tidak sahur’ sebagai sunahnya," dikutip Suara.com.
Rasulullah mengerti bahwa sahur merupakan bentuk kasih sayang terhadap umatnya, sehingga beliau melakukannya dan dijadikan anjuran bagi orang yang hendak berpuasa. Dengan sahur, maka seorang hamba akan lebih memiliki tenaga untuk melakukan aktivitas pada siang hari
Nah, berdasar penjelasan di atas, maka jangan sampai bulan Ramadhan yang banyak dianjurkan ibadah, justru disia-siakan begitu saja. Lantaran seharian tubuh lemas sebab tidak sahur.
Berita Terkait
-
Sederet Sumber Kekayaan Vicky Prasetyo, Tak Heran Berani Maju Calon Bupati Pemalang
-
Persiapan Matang, KPU Kota Malang Gelar Simulasi untuk Kelancaran Pilkada
-
Sultan Andara vs Crazy Rich Malang, Adab Raffi Ahmad ke Rumah Rp60 M Momo Geisha Jadi Omongan
-
Suami Momo Geisha Ternyata Bos Besar, Pantas Enteng Hadiahkan Lapangan Futsal Berstandar FIFA
-
Bayar Utang Puasa Sebelum Ramadhan 2025 Datang, Jangan Lalai!
Terpopuler
- Profil dan Agama Medina Dina, Akan Pindah Agama Demi Nikahi Gading Marteen?
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Baim Wong Terluka Hatinya, Olla Ramlan Maju Senggol Paula Verhoeven: Ego Laki Jangan Disentil Terus
- Rumah Baru Sarwendah Tersambar Petir
- Beda Kekayaan AKP Dadang Iskandar vs AKP Ryanto Ulil di Kasus Polisi Tembak Polisi
Pilihan
Terkini
-
Momen Bahasa Isyarat Antara CS BRI dengan Nasabah Penyandang Disabilitas Dapat Aplaus Publik
-
Momen Kris Dayanti Nikmati Waktu Bersama Keluarga Sebelum Hari Pencoblosan Pilkada 2024
-
Firhando Tiba-tiba Sampaikan Maaf ke ASN Kota Batu
-
Seribuan Lebih Suami Istri di Kota Malang Cerai, Faktornya Paling Banyak Judi
-
Viral Video Perundungan Pendukung Salah Satu Paslon Pilwali Kota Batu