SuaraMalang.id - Mayat seorang wanita hamil ditemukan di pintu air Bendungan Sengguruh, Kepanjen, Kabupaten Malang, Sabtu (20/3/2021). Saat ditemukan mayat wanita tersebut dalam kondisi tanpa busana.
Mayat ditemukan oleh salah seorang Satpam Bendungan PJT/PJB Sengguruh yang sedang berpatroli di sekitar lokasi.
Korban diketahui berinisial SC (41) warga Kelurahan Ciptomulyo, Kecamatan Sukun, Kota Malang. Korban dilaporkan hilang pada Kamis (18/3/2021) malam.
Demikian dikatakan relawan Tagana Dinas Sosial Kabupaten Malang, Mustofa, dilansir dari beritajatim.com--jaringan suara.com.
Baca Juga: Dituding Punya Hutang, Pengusaha Solo Tantang Sinarmas Buka Jejak Digital
"Anak korban tahu kalau ibunya tidak ada, akhirnya ia bilang pada ayahnya, lalu dicari sampai ke jembatan Ketapang. Di sana mereka menemukan sandal korban berwarna merah," katanya.
Kapolsek Kepanjen Kompol Yatmo membenarkan bahwa itu adalah mayat SC yang sedang hamil anak keduanya saat ia diduga melakukan bunuh diri.
"Ya, perutnya besar saat ditemukan. Berdasarkan informasi keluarga, ia memang sedang hamil anak kedua," jelasnya.
Sebelum meninggalkan rumah lalu bunuh diri itu, korban sempat meninggalkan surat untuk suaminya.
"Isinya: Wes, mas, Awake Dewe sampek sakmene ae (Sudah, mas, kita sampai di sini saja)," beber Yatmo menerangkan isi surat korban.
Baca Juga: Pertumbuhan Penduduk di Solo, Generasi Z Mendominasi
Korban dievakuasi ke rumah sakit untuk keperluan visum. Terdapat luka robek pada kaki kanan, tangan kanan, dan kepala korban.
"Diduga akibat benturan pada saat hanyut dan tersangkut di trasrack intake gate," tukasnya.
Berita Terkait
-
Detik-detik Temuan Mayat Wanita Tanpa Kepala di Muara Baru Jakut, Berawal dari Kantong Besar Mengambang
-
Neng Laras Tewas Secara Tragis di Saluran Got, Mayatnya Tertindih Motor
-
Heboh Wanita Bercincin Emas Tewas Mengambang di Kali Sentiong Jubile Jakut, Begini Ciri-cirinya!
-
1,9 Juta Petani dan Penyuluh Ikuti Pelatihan Ketahanan Pangan Kementan
-
Korban Menghilang 10 Hari Sebelum Dibunuh, Berikut Fakta Baru Pembunuhan Wanita Dalam Koper
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
Pilihan
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
Terkini
-
Viral Video Perundungan Pendukung Salah Satu Paslon Pilwali Kota Batu
-
Nahas, SMK Muhammadiyah Malang Rugi Rp35 Juta Akibat Kebakaran
-
HIPMI Kota Batu Pecah Kongsi di Pilwali Kota Batu, Anggota ke Gumelar-Rudi
-
BRI dan OPPO Berkolaborasi di OPPO Run 2024
-
Viral! Kisah Kiai di Malang Dibacok Begal Tak Terluka, Punya Ilmu Kebal?