SuaraMalang.id - Seorang pria tertangkap aparat kepolisian dalam pelariannya lantaran melakukan penganiayaan terhadap seorang bocah.
Pria tersebut dilaporkan orang tua si bocah karena terekam kamera telah memukuli seorang anak hanya karena buang air besar.
Dalam unggahan yang viral dibagikan akun Instagram @peristiwa_sekitar_kita, video pria memukuli bocah itu menuai kecaman warganet.
Pria tersebut memasang kamera ponselnya sedang bersama si bocah di sebuah ruangan. Ia tiba-tiba memukul paha bocah tersebut beberapa kali sambil memarahinya.
Kejadian tersebut diduga terjadi pada 28 Februari lalu saat terduga pelaku mengajak korban bermain.
Diduga pria itu marah lantaran si korban buang air besar tanpa memberitahunya.
Orang tua korban yang mengetahui peristiwa itu lantas melaporkannya ke polisi. Sebelum tertangkap, terduga pelaku sempat melarikan diri hingga keberadaannya dicari di sosial media.
Video penganiayaan anak itu ramai jadi perbincangan warganet yang merasa geram dengan aksi ringan tangan pelaku.
"Udah, ditangkap aja mukanya. Melas hilang udah galaknya. Lu sadar enggak, lu bisa buat rasa trauma berkepanjangan buat itu bocah kecil?" tulis @andra*****.
Baca Juga: Penganiayaan di Musala Al Iman Temanggung, Korban Meninggal Dunia
Hingga berita ini disusun, Suara.com masih mencoba mengonfirmasi kejadian tersebut.
"Blacklist sosial dll untuk pelakunya," komentar @donny******.
"Aku juga liat kak, sumpah demi Allah enggak tega pengen nangis liat anak dipukulin begitu, geram banget mau nonjok, dapet kiriman video itu dari temen suami," aku @heyy****.
Berita Terkait
-
Satu Keluarga di Nagan Raya Jadi DPO Kasus Pembacokan
-
Bupati Purbalingga Dyah Hayuning Pratiwi Cek Kondisi Anak yang Disekap
-
Kurung dan Rantai Anak, Pasutri Purbalingga Ini Diusir dari Kampung
-
Penganiayaan di Musala Al Iman Temanggung, Korban Meninggal Dunia
-
Berniat Minta Minum, Bocah 14 Tahun Ini Malah Dianiaya di Kuil
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- Sheila Marcia Akui Pakai Narkoba Karena Cinta, Nama Roger Danuarta Terseret
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
Laka Lantas Kota Malang Renggut 12 Nyawa Selama 2025, 245 Orang Luka-luka
-
Kota Malang Siapkan Rekayasa Lalu Lintas Saat Nataru 2026, Begini Skema Dishub
-
Pengamanan Wisata Malang Diperketat Jelang Nataru, Polisi Siaga di 183 Destinasi Favorit!
-
54 Napi Lapas Kelas I Malang Dapat Remisi Natal 2025, Tak Ada yang Langsung Bebas!
-
Arema FC vs Madura United Berakhir Dramatis, Duel Sengit di Kanjuruhan Gagal Beri Tiga Poin