SuaraMalang.id - Seorang tenaga kerja wanita (TKW) asal Jember ditemukan tak bernyawa di kamarnya.
Wanita berinisial Yt itu ditemukan meninggal dunia dengan luka lebam di sekitar matanya.
Dilansir dari video yang diunggah akun Instagram @yuni.rusmini.58, tampak seorang wanita menangis tersedu-sedu sambil memeluk sesosok wanita berbaju hitam putih.
Wanita yang ia peluk tersebut tak sadarkan diri, diduga telah meninggal dunia.
Baca Juga: TKW Asal Sragen Bunuh Diri di Arab Saudi, Gaji 11 Bulan Tak Dibayar
Di sekitar matanya tampak luka lebam dan bibirnya telah membiru.
"Pakistan, Ya Allah Gustu tulungen aku Ya Allah!" kata wanita tersebut histeris sambil menggoyang-goyangkan tubuh jenazah tersebut.
Ia tak berhenti menyebut nama wanita yang tak sadarkan diri itu.
Diduga, TKW asal Jember itu ditemukan meninggal di kamar kawasan Pelangi Damansara Blok C, Malaysia, yang ia tinggali bersama sang kekasih yang merupakan warga Pakistan.
Sang kekasih pun kini tengah dicari pihak kepolisian setempat.
Baca Juga: Mimpi Buruk Timnas Indonesia Resmi Gabung Johor Darul Ta'zim
Hingga berita ini disusun, SuaraMalang.id masih mencoba mengonfirmasi peristiwa yang menimpa TKW tersebut.
Sementara itu, ratusan udapan keprihatinan dari warganet membanjiri kolom komentar.
"Innalillahiwainnailaihirojiun, merinding Ya Allah," tulis @siyah****.
"Kejadian tanggal 8 kemarin bu, peaku sudah ditangkap," ujar @fahri*****.
"Innalillahi, hati-hati para TKW di luar. Jangan sampai tergoda sama orang asing. Ingat keluarga di rumah," komentar @ayah******.
Berita Terkait
-
DK PBB Gagal Sahkan Gencatan Senjata Gaza, Malaysia Beri Kecaman Keras
-
Marselino Ferdinan Diklaim Pemain dari Malaysia, Netizen Duga Akun Palsu
-
Ranking FIFA Timnas Indonesia Terjun Bebas dan Bisa Bikin Malu, Makanya Wajib Menang Lawan Arab Saudi
-
Malaysia Salip Ranking FIFA Timnas Indonesia, Fans Negeri Jiran: Kami Lebih Bagus dari Belanda
-
Mau Mengadu Nasib ke Negeri Jiran? 4.000 Warga NTB Bisa Jadi PMI, Buruan Daftar
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
Terkini
-
Viral! Akibat Parkir Sembarangan, Mobil di Malang Digantungi Sampah oleh Warga
-
Getok Tarif Masuk Pantai Selok Rp70 Ribu, 2 Pria di Malang Terancam Penjara
-
Pernyataan Penuh Arti: Mas Gum Sampaikan Maaf di Debat Terakhir, Apa Maksudnya?
-
Kris Dayanti-Kresna Dewanata Tawarkan Program Pembangunan Hijau
-
Firhando Gumelar-Rudi Sampaikan 4 Jurus Jitu Selesaikan Masalah di Kota Batu