SuaraMalang.id - Kabar duka datang lagi dari Jakarta. Sebelumnya Syekh Ali Jaber dikabarkan meninggal, kini giliran Habib Ali bin Abdurrahman Assegaf yang dikabarkan tutup usia.
Habib Ali salah satu ulama besar di Indonesia yang menjadi tempat menimba ilmu para ulama di kawasan Jakarta. Kabar meninggalnya ulama yang disebut-sebut sebagai guru dari Habib Rizieq Shihab ini disampaikan oleh Ustaz Yusuf Mansur melalui akun Instagramnya.
Ustaz Yusuf Mansur menyampaikan kabar duka cita bawa Habib Luthfi meninggal di Hari Jumat setelah Ashar di Jakarta.
"Yaa Allah Yaa Rabb. Habib Ali bin Abdurrahman Assegaf, wafat. Innaa lillaah... Yaa Allah. Yaa Allah. Yaa Allah..." kata Yusuf Mansur.
Baca Juga: Sang Guru Wafat, Cerita Rizieq Dapat Kertas Doa Pelipur Lara Habib Ali
Yusuf Mansur tidak menyampaikan lebih jauh mengenai kabar tersebut di akun IG-nya. Tetapi menurut akun IG Majelis.talim.alafaf, Habib Ali bin Abdurrahman Assegaf wafat pada ba'da Ashar tadi.
Motivator Tung Desem Waringin merupakan salah satu dari sekian banyak netizen yang menyampaikan bela sungkawa atas meninggalnya Habib Assegaf melalui kolom komentar IG Yusuf Mansur.
"Semoga Tuhan mengampuni dan menerima segala amal baik dan menerima beliau di Sisi-Nya. Aamiin," katanya.
Berita Terkait
Tag
Terpopuler
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
- Pandji Pragiwaksono Ngakak Denny Sumargo Sebut 'Siri na Pace': Bayangin...
- Beda Penampilan Aurel Hermansyah dan Aaliyah Massaid di Ultah Ashanty, Mama Nur Bak Gadis Turki
- Jadi Anggota DPRD, Segini Harta Kekayaan Nisya Ahmad yang Tak Ada Seperempatnya dari Raffi Ahmad
Pilihan
-
Baru Sebulan Jadi Bos NETV, Manoj Punjabi Mengundurkan Diri
-
Harga Emas Antam Meroket! Naik Rp14.000 per Gram Hari Ini
-
Selamat Ulang Tahun ke-101, Persis Solo!
-
Freeport Suplai Emas ke Antam, Erick Thohir Sebut Negara Hemat Rp200 Triliun
-
6 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB, Terbaik November 2024
Terkini
-
Paslon GURU Percaya Diri Hadapi Debat Kedua Pilwali Kota Batu
-
Waspada! 2.001 Kasus Gondongan Serang Anak di Malang, Akankah Lockdown?
-
Momentum Positif! Arema FC Naik ke Peringkat 7, Siap Gaspol Lawan Madura United
-
Kris Dayanti Vs 2 Penantang: Debat Pilkada Kota Batu Bahas Perlindungan Anak
-
Cetak Buram dan Tinta Rembes, 1.462 Surat Suara Pilkada Kota Malang Rusak