SuaraMalang.id - Seorang bayi laki-laki ditemukan warga usai diduga dibuang oleh orang tuanya di sebuah terminal.
Video penyelamatan bayi yang dibuang itu pun viral di sosial media. Namun, warganet justru membanjiri komentar dengan memprotes perlakuan yang diberikan warga kepada bayi itu.
Penemuan bayi laki-laki dalam keadaan hidup di Terminal Induk Mamboro Kecamatan Palu Utara, Kota Palu, Sulteng viral. Bayi laki-laki yang ditemukan Senin pagi (11/1/2021) tersebut segera mendapat pertolongan dari warga sekitar lokasi kejadian.
Dari video yang diunggah oleh akun @kanjeng_mamiew, tampak bayi tersebut sedang dirawat oleh beberapa orang. Seorang wanita berjilbab hitam tampak membersihkan tubuh bayi sedangkan satu wanita lainnya menyuapi bayi tersebut.
Baca Juga: Barang Korban Sriwijaya Air Ditemukan, Jaket Minnie Mouse Pink Jadi Sorotan
"Bayi laki-laki ditemukan dalam keadaan hidup di jalur masuk sebelah selatan Terminal Induk Mamboro Kecamatan Palu Utara, Kota Palu, Sulteng, Senin (11/1/2021) pagi," tulis akun @kanjeng_mamiew.
Dalam unggahan video tersebut, dijelaskan pula bahwa bayi laki-laki itu sudah dievakuasi ke Puskesmas Mamboro Barat untuk mendapatkan perawatan.
"Bayi sudah di evakuasi ke Puskesmas Mamboro Barat untuk mendapatkan perawatan," lanjut @kanjeng_mamiew.
Kondisi bayi malang itu disebut sangat memprihatinkan saat pertama kali ditemukan. Pada tubuh bayi itu ditemukan bercak darah yang sudah mulai mengering dan tali pusarnya sudah terpotong.
"Dan kondisi tali pusar bayi sudah terpotong dan mulai mengering serta masih terdapat bercak darah yg sudah mengering di tubuh bayi tersebut," tulis akun @kanjeng_mamiew.
Baca Juga: Video Terakhir Penumpang Sriwijaya Air SJ182: Byebye Keluarga Semua...
Aksi salah seorang wanita yang menyuapi si bayi dengan madu ternyata menjadi perhatian warganet. Beberapa warganet tampak memprotes tindakan itu.
Berita Terkait
-
Rela Iuran Selama 3 Tahun, Warga Grobogan Lakukan Perbaikan Jalan Mandiri
-
Kejutan Ulang Tahun Nyeleneh, Pria Ini Diberi Sesajen Oleh Temannya
-
Viral Bocah SMP Curi Uang Orang Tua Rp20 Juta Demi Belikan Iphone untuk Pacar
-
Salah Embrio, Salah Anak: Kisah Ibu Australia yang Melahirkan Bayi Milik Pasien Lain
-
Lindungi Otak Si Kecil dari Kernikterus: Panduan Lengkap untuk Orang Tua
Tag
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
Dinilai Sangat Strategis, Pembangunan Tol Malang - Kepanjen Butuh Dana Rp 7,5 Triliun
-
Sekolah Rakyat akan Dibuka di Malang, Ini Kategori Siswanya
-
Pencurian di Malang, CCTV Bongkar Aksi 2 Maling
-
Skandal Rupadaksa Guncang UIN Malang, Rektorat Turun Tangan: Terancam Sanksi Berat
-
Misteri Tumpukan Sampah di Singosari Malang, Tutupi Jalan Desa