Dari seluruh korban, menurut Nur Prasetyo Hadi didominasi oleh warga yang mengeluhkan gatal-gatal di bagian kaki.
"Yang paling banyak itu gatal-gatal, ada yang hipertensi juga karena kecapekan, dan ada yang mengalami demam," ungkapnya.
Kontributor : Achmad Hafid Nurhabibi
Baca Juga:Update Banjir Banyuwangi, Korban Mencapai 472 Kepala Keluarga