Wabup Meminta ASN di Malang Tingkatkan Daya Saing Hadapi Tantangan Reformasi Birokrasi

Ia mengatakan bahwa para ASN merupakan tonggak birokrasi yang harus memahami dua kunci utama dalam menghadapi tantangan multidimensi.

Galih Priatmojo
Kamis, 22 September 2022 | 18:28 WIB
Wabup Meminta ASN di Malang Tingkatkan Daya Saing Hadapi Tantangan Reformasi Birokrasi
Wakil Bupati Malang Didik Gatot Subroto pada saat memberikan pengarahan dalam penutupan Pelatihan Dasar (Latsar) Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) 2022, di Kabupaten Malang, Jawa Timur, Kamis (22/9/2022). (FOTO ANTARA/HO-Humas Pemkab Malang)

Pelatihan dasar itu dilakukan menggunakan konsep Blended Learning yang terdiri dari Pembelajaran Jarak Jauh atau Distance Learning, aktualisasi di perangkat daerah masing-masing, dan klasikal di tempat pelatihan yang dilaksanakan di Kampus II Politeknik Pembangunan Pertanian, Kabupaten Malang. [ANTARA]

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini