Kemudian evakuasi terus digalakkan, hingga ramuan khusus juga diracik untuk menaklukkan monyet nyasar tersebut.
Hingga berita ini ditulis, monyet nyasar ke kantor Bupati Banyuwangi masih dalam tahap evakuasi dan masih belum bisa ditangkap.
"Kami membuat umpan dari pisang yang dicampur antimo, agar monyet tersebut bisa tertangkap, harus sabar dulu memang," ungkap Ardis.
Kontributor : Achmad Hafid Nurhabibi