Agar Tak Merugi Akibat Kedelai Mahal, Pengusaha Tempe di Banyuwangi Siasati dengan Perkecil Ukuran

Para pengusaha tahu dan tempe jelas terdampak akibat mahalnya harga kedelai seperti sekarang ini. Seperti dialami pengusaha tempe Kabupaten Banyuwangi Jawa Timur.

Muhammad Taufiq
Rabu, 23 Februari 2022 | 18:12 WIB
Agar Tak Merugi Akibat Kedelai Mahal, Pengusaha Tempe di Banyuwangi Siasati dengan Perkecil Ukuran
Pengusaha tempe di Banyuwangi Jawa Timur [Foto: Suarajatimpost]

Sempat akan mogok produksi, namun karena kurang kompak sehingga rencana tersebut diurungkan. Sehingga pihaknya berharap agar harga kedelai segera stabil.

"Kami hanya bisa berharap agar harga kedelai segera stabil dan produksi bisa kembali normal," katanya menegaskan.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini