Direktur Indo Barometer Nilai AHY 'Miskin' Pengalaman, Demokrat Meradang

Wacana duet antara Ketua Umum Partai Demokrat Agus Harimurty Yudhoyono (AHY) dengan Ketua Umum Golkar Airlangga Hartanto di Pilpres 2024 dikomentari M Qudori.

Muhammad Taufiq
Rabu, 09 Juni 2021 | 09:49 WIB
Direktur Indo Barometer Nilai AHY 'Miskin' Pengalaman, Demokrat Meradang
Ketua Umum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) membuka rapat pimpinan (Rapim) Dewan Pimpinan Pusat Partai Demokrat di kantor DPP Demokrat, Jakarta, Minggu (7/3/2021). [Suara.com/Angga Budhiyanto]

Syahrial juga menyindir Qodari. Menurutnya, analisis Qodari soal AHY-Airlangga itu muncul karena Moeldoko gagal mengkudeta AHY.

"Yang paling logis, barangkali periuk nasinya sedang retak, karena gagal sebagai pendukung Moeldoko dan KLB Sibolangit," katanya menegaskan.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini