SuaraMalang.id - Pencurian tabung gas berkeliaran di Kota Malang. Aksi pelaku terekam kamera CCTV dan viral.
Salah satunya dibagikan akun Instagram @info_malang. Dinarasikan dalam unggahannya, aksi pencurian tabung gas telah terjadi di beberapa tempat, yakni di Kafe Lalovva di Jalan Terusan Soekarno-Hatta dan di SM Futsal.
Pencurian di Kafe Lalovva terjadi pada Senin (16/9/2024) sore. Sedangkan di SM Futsal lebih dulu, berselang kurang dari 24 jam.
"Diduga pelaku pengambil tabung di SM Futsal dan di Lalovva adalah orang yang sama," tulis akun tersebut dikutip, Rabu (19/8/2024).
Dalam rekaman CCTV yang diunggah, terduga pelaku menggunakan hijab dengan pakaian tertutup.
Aksi pencurian yang viral tersebut mendapat banyak komentar dari warganet. Banyak yang menduga pelaku merupakan perempuan.
"Ya Allah kok spt itu akhlak nya kliatan org yg baik beerhijab," komentar @repin******.
"Kok gak kuat iman buu, sp nyolong. usaha dan doa buu. Allah petmudah jalan mencati rejeki bu. kasihan anak keturunanya," tulis akun @malangas*********.
"Lagi marak apa gmn ya?? Tabung gasku juga dimaling org, kondisi rumah kosong krn suami sdg dirawat di RS," komentar @vera_s*******.
Baca Juga: Polisi Buru Pelaku Penganiaya Pengunjung Pantai Semilir Tuban
"Semua sektor, brarti ada yg salah, point nya sulit cari kerjaan," komentar @tokobur*************.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
Terkini
-
Arema FC vs Persik Kediri Jadi Laga Penentuan, Marcos Santos: Harus Menang!
-
Kasus Super Flu Kota Malang Diklaim Terkendali, Seluruh Pasien Sembuh!
-
Wakil Wali Kota Batu Bongkar Teknik Rahasia Komunikasi Politik Dasco
-
Malang Target 3,4 Juta Kunjungan Wisata Selama 2026, Ini Alasannya
-
Konflik Dualisme Yayasan SMK Turen Malang Memuncak, Ribuan Siswa Terpaksa Tak Sekolah