SuaraMalang.id - Viral di media sosial seekor ulang piton ukuran sangat besar terekam kamera warga. Lokasinya ada di bawah Jembatan Pacet, perbatasan Kabupaten Malang dengan Mojokerto.
Video yang memperlihatkan seekor ular piton raksasa diunggah salah satunya akun Instagram @infobatusam.
Dalam unggahannya tersebut terlihat seekor ular piton dengan ukuran cukup besar sedang berjemur di bawah jembatan. Lokasi ular sangat jauh sehingga kamera harus memperbesar tangkapan untuk merekam jelas.
"Ular Piton Besar Sedang Berjemur di bawah Jembatan Pacet, Cangar" tulis akun tersebut dikutip pada Jumat (6/9/2024).
Baca Juga: Polres Malang Buru Komplotan Pencuri Modus Pecah Kaca Mobil di Pakisaji
Unggahan tersebut mendapat banyak komentar dari warganet. Beberapa terkejut dengan penampakan ular piton berkuruan cukup besar tersebut.
Namun, ada juga yang khawatir ular tersebut akan diburu setelah viral di media sosial.
"Wuih gede amat bjir," tulis akun @hilmirh********.
"jozz. kasih Ayam Biar cepet gede Ca," komentar @adso****.
"Disitu kan emang tempat tinggal nya dia..habitat asli nya," tulis @ghazaper********.
Baca Juga: Anti Mainstream! Ganis Rumpoko Usung Kampanye Visual di Pilkada Kota Malang
"Lo ojo si viralno mundak diburu menungsan," komentar @andry*********.
Berita Terkait
-
Sadbor Joget Hibur Napi di Penjara, Kampungnya yang Sepi Jadi Omongan
-
Kenapa Send The Song Error Tidak Bisa Dibuka? Jangan Bingung, Ini Solusinya
-
Viral Pasangan Bantu Kakek yang Kehabisan Bensin Gegara Tak Punya Uang
-
Pengadilan Bobrok, Mahfud MD Ungkap Hakim Layak Disebut 'Yang Memalukan'
-
Detik-Detik Menegangkan! Mobil Bobby Nasution Dilempari Batu Usai Debat Pilgub Sumut
Terpopuler
- Mahfud MD Sebut Eks Menteri Wajib Diperiksa Kasus Judol Pegawai Komdigi, Budi Arie Bilang 'Jangan Kasih Kendor'
- Rocky Gerung Spill Dalang yang Bongkar Kasus Judi Online Pegawai Komdigi
- Kejanggalan Harta Kekayaan Uya Kuya di LHKPN KPK, Dulu Pernah Pamer Saldo Rekening
- Berani Sentil Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah, Segini Harta Kekayaan Melly Goeslaw
- Bak Gajah dan Semut, Beda Citra Tom Lembong vs Budi Arie Dikuliti Rocky Gerung
Pilihan
-
Pindad Segera Produksi Maung, Ini Komponen yang Diimpor dari Luar Negeri
-
Petinggi Lion Air Masuk, Bos Garuda Irfan Setiaputra Ungkap Nasibnya Pada 15 November 2024
-
Profil Sean Fetterlein Junior Kevin Diks Berdarah Indonesia-Malaysia, Ayah Petenis, Ibu Artis
-
Kritik Dinasti Politik Jadi Sorotan, Bawaslu Samarinda Periksa Akbar Terkait Tuduhan Kampanye Hitam
-
Bakal Dicopot dari Dirut Garuda, Irfan Setiaputra: Siapa yang Dirubah Engga Tahu!
Terkini
-
Arema FC Genjot Fisik Jelang Lawan Madura United
-
Singo Edan Incar 3 Poin di Kandang Madura United, Usai Jeda FIFA Matchday
-
Hilang Sepulang Ngaji, Remaja Putri Ditemukan Tewas di Sawah Dekat Rumah
-
300 Personel Kawal Debat Pilkada Malang, Senjata Api Dilarang! Ada Apa?
-
Geger! Bayi Dibuang di Teras Rumah Warga Malang, Begini Kondisinya