SuaraMalang.id - Denny Sumargo, Youtuber dan Podcaster, mengungkapkan upayanya memberikan kesempatan kepada Kurnia Meiga, mantan kiper Timnas Indonesia dan Arema, untuk menyampaikan klarifikasi di channel YouTube miliknya.
Hal ini dilakukan setelah Azhiera, mantan istri Kurnia Meiga, tampil di podcast Denny dan mengungkap berbagai persoalan rumah tangga mereka hingga penyebab perceraian.
Denny mengatakan ia sempat ragu untuk mengundang Azhiera, namun keputusan itu diambil setelah melihat bukti yang dibawa oleh Azhiera.
Menurut Denny, ini adalah upaya untuk memberikan kesempatan kepada kedua pihak untuk menyampaikan versi mereka.
Baca Juga: Denny Sumargo Klarifikasi Kenapa Kasih Ruang Azhiera Eks Istri Kiper Arema Kurnia Meiga
"Saya sempat hubungi langsung mas Kurnia Meiga, kalau misal ada waktu yuk datang ke tempat saya, jadi saya bisa both side, jangan sampai kesannya saya kayak berpihak ke siapa, enggak," ungkap Denny dikutip dari YouTube Intens Investigasi, dikutip hari Jumat (15/3/2024).
Meski telah menawarkan ruang klarifikasi, Kurnia Meiga menolak untuk tampil dan membahas lebih lanjut tentang pengakuan Azhiera.
"Beliau menyatakan kepada saya, untuk sekarang ini tidak. Dan sepertinya yang saya tangkap, beliau kayaknya tidak mau membicarakan hal itu," lanjut Denny.
Azhiera di sisi lain, menyatakan dirinya terpaksa mengungkap masalah rumah tangga mereka ke publik setelah keluarganya, termasuk putrinya, menjadi sasaran bully baik online maupun offline.
Denny mengakui keputusan Azhiera untuk berbicara adalah langkah berat yang diambil demi melindungi diri dan anak-anaknya.
Baca Juga: Pekerjaan Pertama Jesse Choi Jadi Guru Kimia, Maudy Ayunda: Kamu Menggemaskan
Kurnia Meiga, yang kini berjualan kerupuk emping, telah memberikan tanggapan melalui channel Melaney Ricardo, menyerukan Azhiera untuk menghentikan penghinaan.
Berita Terkait
-
Video Ini Viral Lagi, Denny Sumargo Diduga Tahu Lama Hubungan Ridwan Kamil dengan Lisa Mariana
-
Denny Sumargo Diduga Tahu Lama Hubungan Ridwan Kamil dengan Lisa Mariana, Video Ini Viral Lagi
-
Segera Menikah, Luna Maya dan Maxime Bouttier Pernah Bertengkar Hebat Hingga Hampir Putus
-
Ariel NOAH Tegang Denny Sumargo Singgung Tipis-Tipis Wulan Guritno: Ketahuan Sama Gue
-
Belum Yakin 100 Persen Mualaf, Bobon Santoso Tidak Salat Idulfitri: Gue Kira Kayak Natal...
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
Terkini
-
Dinilai Sangat Strategis, Pembangunan Tol Malang - Kepanjen Butuh Dana Rp 7,5 Triliun
-
Sekolah Rakyat akan Dibuka di Malang, Ini Kategori Siswanya
-
Pencurian di Malang, CCTV Bongkar Aksi 2 Maling
-
Skandal Rupadaksa Guncang UIN Malang, Rektorat Turun Tangan: Terancam Sanksi Berat
-
Misteri Tumpukan Sampah di Singosari Malang, Tutupi Jalan Desa