SuaraMalang.id - Sebuah tembok setinggi 8 meter di Jalan Damin 14, Desa Beji, Kecamatan Junrejo di Kota Batu ambruk usai wilayah tersebut diguyur hujan.
Kepala Pelaksana Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Batu Agung Sedayu mengatakan, peristiwa robohnya tembok tersebut terjadi pada Senin (29/1/2024) sore sekitar pukul 17.00 WIB.
Tembok dengan dimensi panjang 30 meter dan tinggi delapan meter tersebut roboh menutup akses jalan masyarakat. "Material menutup akses jalan utama warga," kata Agung dikutip dari Antara.
Dia menjelaskan, ambruknya tembok dipicu hujan dengan intensitas tinggi yang mengguyur kawasan tersebut. Sehingga drainase yang ada di sekitar lokasi tak mampu menahan naiknya debit air.
Baca Juga: Flyover di Jurang Susuh Kota Batu Kian Dekat Dibangun, Kementerian PUPR Lakukan Survei
"Fasum yang berada di dekat lokasi kejadian, menjadi rawan ambrol. Kemudian, dua rumah tergenang air. Tidak ada korban dalam peristiwa itu," katanya.
Robohnya tembok juga menyebabkan kabel jaringan Perusahaan Listrik Negara (PLN) putus.
BPBD Kota Batu mengingatkan kepada masyarakat di sekitar lokasi kejadian untuk berhati-hati kemungkinan tembok terjadi ambrol lagi.
Saat ini pihaknya melakukan kaji cepat dan koordinasi dengan pihak terkait. Sementara ini, upaya pembersihan material yang menutup akses jalan tengah dilakukan.
Pihaknya bersama relawan dan petugas terkait turut membantu membersihkan material.
Baca Juga: Waspada! Malang Raya Diperkirakan Hujan Lagi Hari Ini
Berita Terkait
-
Rela Hujan-hujanan Demi Kampanye Kris Dayanti, Atta Halilintar Ramai Dipuji Menantu Idaman
-
Badai Bert Lumpuhkan Irlandia dan Inggris: Ribuan Rumah Tanpa Listrik, Transportasi Lumpuh
-
Bridgestone Soroti Pentingnya Perawatan Ban Khususnya di Musim Hujan
-
Jangan Sampai Menyesal, Pentingnya Rawat sang Penyelamat di Kolong Mobil di Musim Hujan
-
Ruben Onsu Izinkan Betrand Peto Main Bola Saat Hujan, Asal....
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP 5G Rp 4 Jutaan Terbaik November 2024, Memori Lega Performa Handal
-
Disdikbud Samarinda Siap Beradaptasi dengan Kebijakan Zonasi PPDB 2025
-
Yusharto: Pemindahan IKN Jawab Ketimpangan dan Tingkatkan Keamanan Wilayah
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 3 Jutaan dengan Chipset Snapdragon, Terbaik November 2024
-
Kembali Bertugas, Basri-Najirah Diminta Profesional Jelang Pilkada Bontang
Terkini
-
HIPMI Kota Batu Pecah Kongsi di Pilwali Kota Batu, Anggota ke Gumelar-Rudi
-
BRI dan OPPO Berkolaborasi di OPPO Run 2024
-
Viral! Kisah Kiai di Malang Dibacok Begal Tak Terluka, Punya Ilmu Kebal?
-
Ingin Punya Rumah Dekat Malang? Pilih KPR BRI Property Expo 2024 Goes to Ciputra Surabaya, Dapat Hadiah Langsung!
-
Sekjen RMI Nahdlatul Ulama Kota Batu Soroti Sikap Gumelar-Rudi Saat Debat Terakhir