SuaraMalang.id - Seringkali, dalam kesibukan sehari-hari, seseorang bisa lupa untuk berdoa sebelum atau sesudah bekerja.
Terkadang, waktu yang terburu-buru membuat kita melupakan pentingnya berdoa saat memulai atau menyelesaikan aktivitas kerja.
Namun, doa sebelum dan sesudah bekerja memiliki banyak keutamaan, manfaat, dan keberkahan yang tidak boleh diabaikan.
Bekerja adalah kebutuhan hidup yang sangat penting, karena melalui pekerjaan kita memperoleh rezeki yang digunakan untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari, seperti makanan, tempat tinggal, dan keperluan lainnya. Oleh karena itu, membiasakan diri untuk berdoa sebelum dan sesudah bekerja sangatlah penting.
Baca Juga: Doa Panjang Umur dalam Islam: Untuk Diri Sendiri dan Orangtua
Ketika seseorang menikah dan menjadi kepala keluarga, semangat untuk bekerja harus semakin tinggi. Tanggung jawab tidak hanya terbatas pada diri sendiri, melainkan juga mencakup kebutuhan istri dan anak-anak.
Oleh karena itu, berdoa saat bekerja juga dimaksudkan untuk memohon keselamatan selama perjalanan, perlindungan dari bahaya, bencana, atau musibah di tempat kerja, serta memohon agar selamat sampai tujuan saat pulang kerja.
Doa sebelum dan setelah bekerja juga memiliki tujuan agar pekerjaan yang dilakukan menjadi ibadah yang mendatangkan pahala dan berkah.
Semua ini dilakukan dengan harapan bahwa tidak akan ada masalah atau hambatan di masa depan. Semoga doa ini membantu semua orang mencapai kesuksesan dan kesehatan.
Dalam kesempatan ini, kita akan membahas dua doa yang bisa dibaca saat bekerja, yaitu doa sebelum berangkat kerja dan doa setelah pulang kerja. Doa ini dapat diterapkan dalam berbagai jenis pekerjaan, termasuk pekerja kantoran, bisnis, usaha, dagang, pekerjaan freelance, dan lainnya.
Baca Juga: Doa dan Amalan untuk Menurunkan Demam Anak
Doa Sebelum Berangkat Kerja
Berita Terkait
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
Dinilai Sangat Strategis, Pembangunan Tol Malang - Kepanjen Butuh Dana Rp 7,5 Triliun
-
Sekolah Rakyat akan Dibuka di Malang, Ini Kategori Siswanya
-
Pencurian di Malang, CCTV Bongkar Aksi 2 Maling
-
Skandal Rupadaksa Guncang UIN Malang, Rektorat Turun Tangan: Terancam Sanksi Berat
-
Misteri Tumpukan Sampah di Singosari Malang, Tutupi Jalan Desa