SuaraMalang.id - Menjelang liburan akhir tahun, Malang menjadi destinasi wisata yang menarik bagi banyak orang, tidak hanya untuk wisata alam dan kuliner, tapi juga untuk wisata edukatif seperti kunjungan ke museum.
Berikut adalah tiga rekomendasi museum di Malang yang layak dikunjungi, yang tak hanya menawarkan wawasan sejarah tetapi juga kebudayaan Jawa Timur:
1. Museum Brawijaya
Terletak di Jalan Ijen No.25A, Gading Kasri, Kec. Klojen, Museum Brawijaya didirikan oleh Brigjen TNI Purnawirawan Soerachman pada tahun 1967 dan diresmikan pada tahun 1968.
Baca Juga: Alamat Pemandian Air Panas Cangar di Kota Batu
Museum ini berisi berbagai peninggalan zaman penjajahan dengan lebih dari 1.600 koleksi yang tersebar di lokasi yang berbeda.
2. Museum Mpu Purwa
Berada di Jalan Soekarno-Hatta Nomor 210, Mojolangu, Lowokwaru, di Perumahan Griya Santa.
Museum ini mengambil nama dari seorang tokoh religius terkemuka di Jawa Timur. Koleksinya meliputi artefak dan benda-benda bersejarah dari Pulau Jawa, termasuk arca, candi, prasasti, dan patung dari berbagai kerajaan.
3. Museum Ganesya
Baca Juga: Mau Merasakan Jadi Bangsawan Singasari? Jelahani Wisata Lembah Tumpang Resort
Terletak di Jl. Graha Kencana Raya, Karanglo, Banjararum, Kec. Singosari, dekat Hawai Water Park.
Museum yang dibuka pada tahun 2019 ini menampilkan koleksi peninggalan Kerajaan Majapahit, termasuk miniatur candi, genteng, rumah adat, dan berbagai artefak lainnya.
Ada juga replika pusaka dari Kerajaan Singosari dan Majapahit yang dibuat sesuai dengan aslinya.
Kunjungan ke museum-museum ini menawarkan pengalaman yang berbeda bagi wisatawan yang ingin mengetahui lebih dalam tentang sejarah dan budaya Malang dan Jawa Timur.
Kontributor : Elizabeth Yati
Berita Terkait
-
Mengenang Jasa Jendral Sudirman di Museum Sasmitaloka Jogja
-
Museum Gajah: Lebih dari Sekedar Museum Tertua di Asia Tenggara
-
Memperingati 28 Oktober dengan Berkunjung ke Museum Sumpah Pemuda
-
Begini Loh Debat Pilkada 2024 di Mata Gen Z, Membosankan Tidak Ya?
-
Rayakan Ulang Tahun ke-25, Avenged Sevenfold Luncurkan Museum Digital
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
Pilihan
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
Terkini
-
Viral Video Perundungan Pendukung Salah Satu Paslon Pilwali Kota Batu
-
Nahas, SMK Muhammadiyah Malang Rugi Rp35 Juta Akibat Kebakaran
-
HIPMI Kota Batu Pecah Kongsi di Pilwali Kota Batu, Anggota ke Gumelar-Rudi
-
BRI dan OPPO Berkolaborasi di OPPO Run 2024
-
Viral! Kisah Kiai di Malang Dibacok Begal Tak Terluka, Punya Ilmu Kebal?