SuaraMalang.id - Seorang dosen perempuan di Universitas Jember (Unej) memiliki gaya unik saat mengajar di kelas perkuliahan. Dosen tersebut cosplay beberapa karakter berbeda setiap kali mengajar.
Penampilan nyentrik dosen tersebut sempat diabadikan oleh salah satu mahasiswa dan diunggah oleh akun TikTok @dipanggil_google.
Akun tersebut mengunggah dua video yang memperlihatkan penampilan unik sang dosen.
Pada video pertama, terlihat si dosen mengenakan jubah berwarna hitam merah bak vampir. Ia tampak berada di depan kelas sambil mengeluarkan laptop dari tas ransel berwarna pink.
Baca Juga: Mengenal Apa Itu Cosplay yang Dilakukan Dosen FIB UNEJ Saat Mengajar
Tak lupa ia juga menyapa mahasiswa di kelasnya dengan penuh senyuman.
Lalu pada video berikutnya tampak si dosen cosplay salah satu karakter anime.
Ia mengenakan wig panjang berwarna putih serta bando telinga kucing. Ia juga mengenakan baju seperti kimono berwarna peach serta kacamata.
Dalam video tampak dosen tersebut mengajar dengan cara ngevlog.
Dalam komentar video diketahui jika dosen tersebut mengajar di kelas si empunya akun setiap hari Jumat.
Baca Juga: Penampilan Angel Karamoy yang Cosplay Jadi Anak SMA, Masih Cocok?
Dari penelusuran, dosen nyentrik itu bernama Dewi Angelina. Dia merupakan pengajar di Fakultas Ilmu Budaya (FIB) Universitas Jember.
Berita Terkait
-
Manfaatkan Pencahayaan Buatan: Kunci Ivan Momotaro Menciptakan Foto Cosplay yang Bercerita
-
Festival Cosplay dan Comic Strips Sukses Digelar: Jadi Wadah Ekspresi Kreatif Pecinta Budaya Jepang
-
Bebingah Tampil Gemas Cosplay Jadi Buah Alpukat, Erina Gudono Mulai Spill Wajah Putrinya
-
Cosplay Jadi Deddy Corbuzier saat Halloween, Vidi Aldiano Bikin Ngakak sampai Mau 'Disomasi'
-
Ramaikan Halloween, Azizah Salsha Tampil Berani Cosplay Jadi Anne Hathaway di The Princess Diaries
Terpopuler
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Pemain Keturunan Indonesia Statusnya Berubah Jadi WNI, Miliki Prestasi Mentereng
- Pemain Keturunan Indonesia Bikin Malu Raksasa Liga Jepang, Bakal Dipanggil Kluivert?
- Jika Lolos Babak Keempat, Timnas Indonesia Tak Bisa Jadi Tuan Rumah
- Ryan Flamingo Kasih Kode Keras Gabung Timnas Indonesia
Pilihan
-
Masjid Agung Sleman: Pusat Ibadah, Kajian, dan Kemakmuran Umat
-
Ranking FIFA Terbaru: Timnas Indonesia Meroket, Malaysia Semakin Ketinggalan
-
Duel Kevin Diks vs Laurin Ulrich, Pemain Keturunan Indonesia di Bundesliga
-
Daftar Lengkap 180 Negara Perang Dagang Trump, Indonesia Kena Tarif 32 Persen
-
Detik-detik Jose Mourinho Remas Hidung Pelatih Galatasaray: Tito Vilanova Jilid II
Terkini
-
BRI Raih Penghargaan Internasional Atas Prestasi Wujudkan Pertumbuhan Ekonomi yang Bertanggung Jawab
-
Petasan Lukai Pemiliknya di Malang, Korban Sampai Harus Dioperasi
-
Bos BRI: Keamanan dan Kenyamanan Nasabah Jadi Prioritas Utama
-
Volume Kendaraan di Tol Singosari Meningkat, Ini Tips Berkendara Aman yang Harus Dilakukan
-
Program BRI Menanam "Grow & Green Diwujudkan di Gili Trawangan, Gili Air, dan Gili Meno